Google
 

03 September 2008

Re: [Dokter Umum] Anak 2 tahun kena wasir ?????

selamat siang denny,

masalah BAB keras sangat tergantung dari pola makan anak.

Dalam hal ini sangat mungkin si kecil kurang akan serat yang terdapat
dalam buah atau sayur.

Obat yang dapat diberikan hanya bersifat sementara saja dan selama pola
makan tidak diubah maka kejadian ini akan berlangsung terus. Obat dapat
diberikan melalui anus, tetapi tidak setiap hari. Biasanya obat baru
diberikan jika anak sudah 3 hari tidak BAB.

Untuk sementara, dapat dihindari pemberian buah seperti apel dan pisang
yang akan membaut BAB semakin keras, demikian juga susu formula.

Yang terbaik adalah anak diberikan nasi/bubur, serta sayur2an, tempe,
tahu, dan protein hewani secukupnya ditambah buah2an.

semoga bermanfaat, terima kasih,,..


cheers,
irma

On Thu, 2008-09-04 at 06:48 +0700, denny wrote:
> Dear all....
> Anak saya usia 2 tahun, seringkali kesulitan saat BAB...
> Tapi tadi pagi saya lebih kaget karena saat BAB keluar benjolan kecil
> seperti wasir pada anusnya...
> Tentunya dia juga menjerit kesakitan dan menangis...
>
> Saya mau nanya, mungkinkah anak usia 2 tahun terkena wasir????
> Kalo bukan, gejala apakah yang terjadi pada anak saya...
> Perlu diketahui, saya dan istri saya juga menderita wasir...
>
> Mohon pencerahannya...
>
> Trims
>
> [Non-text portions of this message have been removed]
>
>
>
>
>


------------------------------------

[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.com ]Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/

<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/join
(Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
mailto:dokter_umum-digest@yahoogroups.com
mailto:dokter_umum-fullfeatured@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
dokter_umum-unsubscribe@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/

Tidak ada komentar: