Google
 

18 Desember 2008

[Dokter Umum] Efusi pleura

Halo Dok,

Saya sedang menjalani pengobatan untuk penyakit efusi pleura, dan sekarang
sudah jalan 5 bulan.
5 bulan lalu, dokter saya mengambil cairan di paru2 saya menggunakan jarum
suntik, dan jumlah cairan hampir 1 botol air mineral. tetapi cairan tersebut
tidak di periksa lebih lanjut, karena menurut dokter cairan tersebut hanya
disebabkan oleh kuman biasa. yang ingin saya tanyakan, apakan penyakit saya
menular? karena saya bekerja di kantor yang notabene banyak orang. apakah
bila suatu saat ada orang terdekat terkena penyakit tersebut, bisa
dipastikan itu tertular dari saya?bagaimana membuktikannya, karena cairan
itu sudah dibuang pada waktu diambil. dokter saya menyatakan bahwa penyakit
saya tidak menular, karena bukan TBC, tapi hanya paru2 yang terendam cairan.
bagaimana pendapat dokter?
saat ini obat yang saya konsumsi Rimpaficin, INH Ciba, dan Nerva plus. apa
efek samping dari obat2 tersebut?
dan apa tandanya kalo saya sudah sembuh?

Terima kasih ya Dok

Salam,
Susi

IMPORTANT NOTICE:
The information in this email (and any attachments) is confidential. If you are not the intended recipient, you must not use or disseminate the information. If you have received this email in error, please immediately notify me by "Reply" command and permanently delete the original and any copies or printouts thereof. Although this email and any attachments are believed to be free of any virus or other defect that might affect any computer system into which it is received and opened, it is the responsibility of the recipient to ensure that it is virus free and no responsibility is accepted by American International Group, Inc. or its subsidiaries or affiliates either jointly or severally, for any loss or damage arising in any way from its use.


[Non-text portions of this message have been removed]


------------------------------------

[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.com ]Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/

<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/join
(Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
mailto:dokter_umum-digest@yahoogroups.com
mailto:dokter_umum-fullfeatured@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
dokter_umum-unsubscribe@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/

Tidak ada komentar: