Google
 

31 Mei 2009

Re: [Dokter Umum] ACA dan keguguran

Dear dr Budi,

Terima kasih sekali atas informasinya.
Saya lupa mencantumkan usia saya saat ini 28 tahun.

Resti


--- Pada Sab, 30/5/09, dr. Budi Maryanto, SpOG <budimaryanto.obgin@gmail.com> menulis:

> Dari: dr. Budi Maryanto, SpOG <budimaryanto.obgin@gmail.com>
> Topik: Re: [Dokter Umum] ACA dan keguguran
> Kepada: dokter_umum@yahoogroups.com
> Tanggal: Sabtu, 30 Mei, 2009, 1:33 PM
> ACA adalah singkatan dari Anti
> Cardiolipin Antibody. Diperiksa dalam upaya untuk
> mendiagnosis adanya Antiphospholipid Antibody Syndrome
> (APS).
> Antiphospholipid antibody (aPL) merupakan sekelompok
> autoantibodi yang secara negatif menjadikan fosfolipid,
> protein yang berasosiasi dengannya, dan komplek
> protein-fosfolipid sebagai targetnya.
> Meskipun kelompok antibodi ini banyak jumlahnya, dua yang
> tersering dipergunakan untuk mendiagnosis APS adalah ACA dan
> Lupus anticoagulan (LA).
> Antibodi2 yang termasuk dalam aPL ini berkaitan dengan
> beberapa masalah klinis, di antaranya trombosis arteri,
> vena, kapiler, dan keguguran berulang.
> Untuk mendiangnosis APS dipakai kriteria:
> Kriteria klinis:
> 1. Trombosis vaskuler.
> 2. Morbiditas kehamilan (kematian janin tampa penyebab
> jelas pada umur kehamilan 10 minggu atau lebih, persalinan
> prematur sebelum umur kehamilan 34 minggu karena eklampsia
> atau preeklampsia berat atau insufisiensi plasenta.
> 3. Tiga kali atau lebih keguguran spontan berulang sebelum
> umur kehamilan 10 minggu dengan ibu yang normal secara
> anatomis, hormonal, dan tidak ada kelainan kromosom pada
> orang tua.
> Kriteria Laboratoris:
> 1. LA positif pada plasma pada dua kali pemeriksaan dengan
> jarak antar pemeriksaan sekurang2nya 12 minggu.
> 2. Imunoglobulin G atau M ACA (+) positif sedang atau kuat
> pada dua kali pemeriksaan dengan jarak antar pemeriksaan
> sekurang2nya 12 minggu.
> 3. Anti beta2 GPI antibodi positif kuat pada dua kali
> pemeriksaan dengan jarak antar pemeriksaan sekurang2nya 12
> minggu. 
> Untuk mendiagnosis APS harus ada sekurang2nya satu kriteria
> klinis yang positif disertai dengan sekurang2nya satu
> kriteria laboratoris yang positif.
>
> Pemeriksaan TORCH ada tempatnya, namun ACA sekiranya pada
> ibu tidak ada riwayat trombosis sebelumnya, tidak akan
> mempunyai arti apa2. Hasil lab tetaplah hasil lab. Hanya
> alat bantu untuk menegakkan diagnosis. Harus disertai juga
> dengan adanya gejala klinis. Karena terapi APL bukanlah
> dengan obat2an ringan yang tanpa efek samping. Kecuali usia
> ibu sudah menjelang2 akhir usia reproduksi barulah kita
> melakukan pemeriksaan dan penanganan yang lebih agresif.
>
> Sebagai catatan, penyebab tersering kasus keguguran
> bukanlah APL.
> Apabila dilakukan pemeriksaan kromosom dari janin yang
> gugur, ada 50% kemungkinan penyebabnya adalah kelainan
> kromosom dan sepertiga dari kasus abortus adalah hamil tanpa
> janin (anembryonik / blighted ovum). Penyebab lain adalah
> hiperglikemia pada penderita diabetes mellitus, obat2an,
> stress fisik termasuk demam, trauma, infeksi. Kelainan
> bentuk rahim. APL hanya sebagian kecil.
> TORCH adalah untuk memeriksa adanya infeksi. Namun yang
> diperiksa biasanya TRCH (Toxopasma, Rubella, CMV, HSV). O
> yang merupakan singkatan dari Others meliputi Hepatitis,
> HIV, sifilis, dll biasanya tidak diperiksa secara lengkap.
> Jadi ToRCH baik2 saja belum bisa untuk menyingkirkan 
> infeksi sebagai penyebab keguguran.
>
> Kalau memang benar APL, hamil dengan APL (ACA +) tentu bisa
> diobati, bahkan harus, agar tidak sampai mengganggu
> perkembangan janin. Bila diketahui sebelum hamil
> penanganannya sejak sebelum hamil, bila ketahuannya saat
> hamil penanganan langsung dimulai. Penanganannya dengan
> menekan sistem imun dan mencegah pembekuan (clotting).
>
> Sesen dua sen dari saya. Mudah2an bisa dimengerti.
>
>
>
> regards,
> dr. Budi Maryanto, SpOG
> Sent from BMR's BlackBerry®
>
> -----Original Message-----
> From: "resfreak" <resfreak@yahoo.com>
>
> Date: Thu, 28 May 2009 10:39:24
> To: <dokter_umum@yahoogroups.com>
> Subject: [Dokter Umum] ACA dan keguguran
>
>
> saya mengalami keguguran 2 bulan lalu karena janin tidak
> berkembang( usia kandungan 10 minggu).
> sebelum keguguran, pada saat hamil sudah tes TORCH, namun
> hasilnya normal.
> Sekarang saya ingin memulai untuk persiapan kehamilan, dr
> menyarankan agar saya tes ACA. tapi sebaiknya kapan?
> Apakah kalau memang positif ACA, namun sudah hamil dapat
> diobati?
>
>
>
>
> [Non-text portions of this message have been removed]
>
>
>
> ------------------------------------
>
> [ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.com ]Yahoo! Groups
> Links
>
>
>     mailto:dokter_umum-fullfeatured@yahoogroups.com
>
>
>


Terhubung langsung dengan banyak teman di blog dan situs pribadi Anda? Buat Pingbox terbaru Anda sekarang! http://id.messenger.yahoo.com/pingbox/


------------------------------------

[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.com ]Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/

<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/join
(Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
mailto:dokter_umum-digest@yahoogroups.com
mailto:dokter_umum-fullfeatured@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
dokter_umum-unsubscribe@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/

[Dokter Umum] [ O O T ] TANYA :Dokter Muslim tidak boleh menangani pasien Non Muslim ??

dear para dokter yang baek :)

saya mendapat kiriman email dan berisi berita :

Ketua DPW PKS DIY Ahmad Sumiyanto mengatakan SBY & PKS sdh bersedia
menandatangani kontrak politik berisi 10 Agenda Pembangunan yg disusun
berdasarkan platform PKS, al.:Men Pendidikan, Men Kesehatan, Men Pertanian
harus dr PKS. 40 PPL Dept Pertanian kader PKS tidak boleh
dikeluarkan/diganti.

UU Syariah & Penyiaran Agama harus segera diundangkan, demikian juga UU
Halal & Haram, UU Kesehatan, Dokter Muslim tidak boleh menangani pasien Non
Muslim, dan sebaliknya.
Demikian juga Perda2 bernuansa Syariah tdk boleh dicabut.

pertanyaan saya bukan soal politik PKS
tapi masalah dokter...

Dokter Muslim tidak boleh menangani pasien Non Muslim ??

waduh ??? sumpah dokter itu harus menangani semua pasien tanpa pandang bulu
tanpa melihat agama, suku dan ras !

mohon tanggapan masalah :
Dokter Muslim tidak boleh menangani pasien Non Muslim ??

jika PKS mengoalkan UU seperti ini

thanks
--
Thank's :)

Best Regards,

Hansen Nugraha Aris


[Non-text portions of this message have been removed]

------------------------------------

[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.com ]Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/

<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/join
(Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
mailto:dokter_umum-digest@yahoogroups.com
mailto:dokter_umum-fullfeatured@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
dokter_umum-unsubscribe@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/

Re: Bls: [Dokter Umum] Benarkah pelaksanaan PPDS di Indonesia penuh dengan KKN? [ O O T ]

Dokter Indonesia sangat banyak yang profesional dan berdedikasi pada bidangnya. Namun untuk menghasilkan pelayanan prima diperlukan kerjasama diberbagai bidang, termasuk ekonomi makro yang menyangkut kebijakan pemerintah.
Untuk buruknya pelayanan, please, jangan selalu tunjuk hidung dokter sebagai pelaku utama.

--- On Sun, 5/31/09, Abi Fathina <praysucces@yahoo.co.id> wrote:

From: Abi Fathina <praysucces@yahoo.co.id>
Subject: Bls: [Dokter Umum] Benarkah pelaksanaan PPDS di Indonesia penuh dengan KKN? [ O O T ]
To: dokter_umum@yahoogroups.com
Date: Sunday, May 31, 2009, 11:10 PM





wa'alaikumussalam.

Saya walaupun bukan seorang praktisi kesehatan sangat apresiasi terhadap tulisan

yang anda sampaikan... bahkan saya sempat menitikkan airmata karena empati saya terhadap mereka yang punya potensi ( prestasi bagus) tapi pas2an di biaya...itulah wajah buram pendidikan di negara kita....hal ini tidak saja terjadi di kedokteran,bahkan di bidang lainpun terjadi...saya punya tetangga yang anaknya dapat beasiswa dari ITB...( memang anknya sangat pandai)...tetapi gagal masuk karena orangtuanya tidak mampu membayar DP pendidikan sebesar 60 jt.ini terjadi bulan ini...

dan bila saya bandingkan kualitas dokter di indonesia dengan negara lain contohnya Jepang sangat jauh perbedaanya dalam hal profesionalisme. ...karna sewaktu menempuh pendidikan di jepang saya sempat sakit dan dirawat di RS ...inilah hal yang sangat saya rasakan..sentuhan presionalisme dokter di negara maju dengan yang di negara kita...sangat jauh perbedaannya. ....kami harap melalui mailis ini menghimbau para dokter untuk mendedikasikan diri lebih profesional, berhati mulia...insyaAllah semua kan dapat balasan berlipat dari Allah....ingatlah" kalo kita menolong satu nyawa,seakan- akan kita menolong nyawa seluruh dunia"....

--- Pada Sab, 30/5/09, msofyan1942 <msofyan1942@ yahoo.com> menulis:

Dari: msofyan1942 <msofyan1942@ yahoo.com>

Topik: [Dokter Umum] Benarkah pelaksanaan PPDS di Indonesia penuh dengan KKN? [ O O T ]

Kepada: dokter_umum@ yahoogroups. com

Tanggal: Sabtu, 30 Mei, 2009, 7:06 PM

Assalammualaikum Wb Wr

Benarkah pelaksanaan PPDS di Indonesia penuh dengan KKN?

Pertanyaan ini menggelitik perasaan saya dan teman-teman sebagai dokter senior. Selama hampir 25 tahun menjadi dokter, sudah berulang-ulangkali saya mendapati sejawat kita para dokter umum di Indonesia banyak yang gagal untuk melanjutkan pendidikan sampai ke jenjang spesialis oleh karena faktor "lain".

Hal ini bukan karena mereka tidak mampu atau tidak pandai, namun karena maraknya aksi KKN pada pelaksanaan PPDS yang merampas tempat yang seharusnya layak mereka tempati. Kebetulan, terus terang kita tahu banyak mengenai hal ini. Misalnya,

Banyaknya anak titipan

"Anak titipan" maksudnya keluarga atau kerabat yang mendapat kemudahan khusus untuk dapat masuk PPDS. Ini harus kita akui dengan jujur. Ambil contoh ujian Interna FKUI, Bedah FKUI dan Kardiologi FKUI yang baru saja diadakan sekitar 1-2 bulan yang lalu, yang hasilnya sudah diumumkan.

Sangat disayangkan bahwa "anak titipan" jumlahnya mencapai 30-40% pada bidang studi di atas.

Khusus untuk Kardiologi FKUI, pada ujian PPDS kali ini ternyata "anak titipan" jumlahnya cukup banyak, sekitar 50% dari mereka yang diterima. Hal ini sangat mencengangkan dan mengganggu kredibilitas Kardiologi FKUI.

Fenomena "anak titipan" ini jelas merampas tempat yang seharusnya layak bagi peserta PPDS lain yang mungkin lebih mumpuni dibandingkan mereka yang diterima. Di luar negeri, hal ini tidak terjadi. Mereka dinilai berdasarkan kemampuan mereka, tidak peduli apakah mereka anak konsulen, assisten konsulen, mantu dosen dan sebagainya.

Biaya masuk

Biaya masuk PPDS pada universitas tertentu dapat mencapai ratusan juta rupiah. Hal ini sangat memberatkan bagi mereka yang kurang mampu. Ambil contoh beberapa teman sejawat dokter umum yang saya kenal dimintai biaya 150-200 juta rupiah untuk masuk PPDS Interna pada sebuah universitas di Sulawesi. Bahkan untuk masuk PPDS Kulit dan Kelamin di Semarang, dimintai 300 juta rupiah.

Hal ini tentunya sangat sulit untuk dapat dibuktikan. Saya hanya miris, setelah mereka lulus nanti, bagaimana mereka dapat menarik biaya pengobatan yang murah dari pasien bila semasa pendidikan saja uang yang mereka gelontorkan sudah sedemikian besar?

Patut untuk diingat bahwa besaran ratusan juta ini mungkin menyamai atau bahkan melebihi pendidikan kedokteran di negara maju seperti Jerman.

Unsur SARA

Banyak teman-teman sejawat yang mengeluh tentang hal yang satu ini, yang saya mengerti sangat sensitif untuk dibicarakan. Namun hendaklah kita mengingat selalu sumpah Hipocrates yang pernah kita ucapkan dahulu sewaktu Sumpah Dokter.

Ambil contoh ada sebuah subbagian THT pada sebuah fakultas kedokteran di Pulau Jawa yang mayoritas PPDS nya berasal dari Padang. Begitu pula halnya teman-teman sejawat yang keturunan Tionghoa, bila mereka diperkenankan berbicara dan berdiskusi, mungkin mata hati kita baru terbuka tentang apa yang disebut SARA pada kedokteran di Indonesia.

Sekali lagi, saya tidak bermaksud mendiskreditkan suku tertentu. Harap diingat. Kita adalah saudara sejawat.

Akhir kata, bila kedokteran di Indonesia ingin maju, hapuskanlah KKN. Jangan ada lagi "anak titipan", biaya mahal dan sebagainya. Apa yang saya kemukakan, anda dapat menelusuri dan membuktikan kebenarannya sendiri.

Bagaimanapun hal yang busuk ditutup-tutupi, suatu saat pasti tercium juga. Semua ini untuk kemajuan kedokteran di Indonesia.

Dr.Med.Muh.Sofyan

Coba Yahoo! Messenger 9.0 baru. Akhirnya datang juga! http://id.messenger .yahoo.com

[Non-text portions of this message have been removed]











[Non-text portions of this message have been removed]

------------------------------------

[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.com ]Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/

<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/join
(Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
mailto:dokter_umum-digest@yahoogroups.com
mailto:dokter_umum-fullfeatured@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
dokter_umum-unsubscribe@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/

Re: [Dokter Umum] Benarkah pelaksanaan PPDS di Indonesia penuh dengan KKN? [ O O T ]

Salam..
Kalau ada kkn yang belum bisa dihapus, mungkin bagi kita "dokterkecil" belum bisa merubahnya. Tapi tetaplah optimis, masih ada sisi - sisi lowongan PPDS yang fair, atau ada sekian persen yang masih tersisa. Be optimistic

--- On Sat, 5/30/09, msofyan1942 <msofyan1942@yahoo.com> wrote:

From: msofyan1942 <msofyan1942@yahoo.com>
Subject: [Dokter Umum] Benarkah pelaksanaan PPDS di Indonesia penuh dengan KKN? [ O O T ]
To: dokter_umum@yahoogroups.com
Date: Saturday, May 30, 2009, 8:06 AM





Assalammualaikum Wb Wr

Benarkah pelaksanaan PPDS di Indonesia penuh dengan KKN?

Pertanyaan ini menggelitik perasaan saya dan teman-teman sebagai dokter senior. Selama hampir 25 tahun menjadi dokter, sudah berulang-ulangkali saya mendapati sejawat kita para dokter umum di Indonesia banyak yang gagal untuk melanjutkan pendidikan sampai ke jenjang spesialis oleh karena faktor "lain".

Hal ini bukan karena mereka tidak mampu atau tidak pandai, namun karena maraknya aksi KKN pada pelaksanaan PPDS yang merampas tempat yang seharusnya layak mereka tempati. Kebetulan, terus terang kita tahu banyak mengenai hal ini. Misalnya,

Banyaknya anak titipan

"Anak titipan" maksudnya keluarga atau kerabat yang mendapat kemudahan khusus untuk dapat masuk PPDS. Ini harus kita akui dengan jujur. Ambil contoh ujian Interna FKUI, Bedah FKUI dan Kardiologi FKUI yang baru saja diadakan sekitar 1-2 bulan yang lalu, yang hasilnya sudah diumumkan.

Sangat disayangkan bahwa "anak titipan" jumlahnya mencapai 30-40% pada bidang studi di atas.

Khusus untuk Kardiologi FKUI, pada ujian PPDS kali ini ternyata "anak titipan" jumlahnya cukup banyak, sekitar 50% dari mereka yang diterima. Hal ini sangat mencengangkan dan mengganggu kredibilitas Kardiologi FKUI.

Fenomena "anak titipan" ini jelas merampas tempat yang seharusnya layak bagi peserta PPDS lain yang mungkin lebih mumpuni dibandingkan mereka yang diterima. Di luar negeri, hal ini tidak terjadi. Mereka dinilai berdasarkan kemampuan mereka, tidak peduli apakah mereka anak konsulen, assisten konsulen, mantu dosen dan sebagainya.

Biaya masuk

Biaya masuk PPDS pada universitas tertentu dapat mencapai ratusan juta rupiah. Hal ini sangat memberatkan bagi mereka yang kurang mampu. Ambil contoh beberapa teman sejawat dokter umum yang saya kenal dimintai biaya 150-200 juta rupiah untuk masuk PPDS Interna pada sebuah universitas di Sulawesi. Bahkan untuk masuk PPDS Kulit dan Kelamin di Semarang, dimintai 300 juta rupiah.

Hal ini tentunya sangat sulit untuk dapat dibuktikan. Saya hanya miris, setelah mereka lulus nanti, bagaimana mereka dapat menarik biaya pengobatan yang murah dari pasien bila semasa pendidikan saja uang yang mereka gelontorkan sudah sedemikian besar?

Patut untuk diingat bahwa besaran ratusan juta ini mungkin menyamai atau bahkan melebihi pendidikan kedokteran di negara maju seperti Jerman.

Unsur SARA

Banyak teman-teman sejawat yang mengeluh tentang hal yang satu ini, yang saya mengerti sangat sensitif untuk dibicarakan. Namun hendaklah kita mengingat selalu sumpah Hipocrates yang pernah kita ucapkan dahulu sewaktu Sumpah Dokter.

Ambil contoh ada sebuah subbagian THT pada sebuah fakultas kedokteran di Pulau Jawa yang mayoritas PPDS nya berasal dari Padang. Begitu pula halnya teman-teman sejawat yang keturunan Tionghoa, bila mereka diperkenankan berbicara dan berdiskusi, mungkin mata hati kita baru terbuka tentang apa yang disebut SARA pada kedokteran di Indonesia.

Sekali lagi, saya tidak bermaksud mendiskreditkan suku tertentu. Harap diingat. Kita adalah saudara sejawat.

Akhir kata, bila kedokteran di Indonesia ingin maju, hapuskanlah KKN. Jangan ada lagi "anak titipan", biaya mahal dan sebagainya. Apa yang saya kemukakan, anda dapat menelusuri dan membuktikan kebenarannya sendiri.

Bagaimanapun hal yang busuk ditutup-tutupi, suatu saat pasti tercium juga. Semua ini untuk kemajuan kedokteran di Indonesia.

Dr.Med.Muh.Sofyan











[Non-text portions of this message have been removed]

------------------------------------

[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.com ]Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/

<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/join
(Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
mailto:dokter_umum-digest@yahoogroups.com
mailto:dokter_umum-fullfeatured@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
dokter_umum-unsubscribe@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/

Bls: [Dokter Umum] Benarkah pelaksanaan PPDS di Indonesia penuh dengan KKN? [ O O T ]

wa'alaikumussalam.
Saya walaupun bukan seorang praktisi kesehatan sangat apresiasi terhadap tulisan
yang anda sampaikan...bahkan saya sempat menitikkan airmata karena empati saya terhadap mereka yang punya potensi ( prestasi bagus) tapi pas2an di biaya...itulah wajah buram pendidikan di negara kita....hal ini tidak saja terjadi di kedokteran,bahkan di bidang lainpun terjadi...saya punya tetangga yang anaknya dapat beasiswa dari ITB...( memang anknya sangat pandai)...tetapi gagal masuk karena orangtuanya tidak mampu membayar DP pendidikan sebesar 60 jt.ini terjadi bulan ini...
dan bila saya bandingkan kualitas dokter di indonesia dengan negara lain contohnya Jepang sangat jauh perbedaanya dalam hal profesionalisme....karna sewaktu menempuh pendidikan di jepang saya sempat sakit dan dirawat di RS ...inilah hal yang sangat saya rasakan..sentuhan presionalisme dokter di negara maju dengan yang di negara kita...sangat jauh perbedaannya.....kami harap melalui mailis ini menghimbau para dokter untuk mendedikasikan diri lebih profesional, berhati mulia...insyaAllah semua kan dapat balasan berlipat dari Allah....ingatlah" kalo kita menolong satu nyawa,seakan-akan kita menolong nyawa seluruh dunia"....

--- Pada Sab, 30/5/09, msofyan1942 <msofyan1942@yahoo.com> menulis:


Dari: msofyan1942 <msofyan1942@yahoo.com>
Topik: [Dokter Umum] Benarkah pelaksanaan PPDS di Indonesia penuh dengan KKN? [ O O T ]
Kepada: dokter_umum@yahoogroups.com
Tanggal: Sabtu, 30 Mei, 2009, 7:06 PM


Assalammualaikum Wb Wr

Benarkah pelaksanaan PPDS di Indonesia penuh dengan KKN?

Pertanyaan ini menggelitik perasaan saya dan teman-teman sebagai dokter senior. Selama hampir 25 tahun menjadi dokter, sudah berulang-ulangkali saya mendapati sejawat kita para dokter umum di Indonesia banyak yang gagal untuk melanjutkan pendidikan sampai ke jenjang spesialis oleh karena faktor "lain".

Hal ini bukan karena mereka tidak mampu atau tidak pandai, namun karena maraknya aksi KKN pada pelaksanaan PPDS yang merampas tempat yang seharusnya layak mereka tempati. Kebetulan, terus terang kita tahu banyak mengenai hal ini. Misalnya,

Banyaknya anak titipan
"Anak titipan" maksudnya keluarga atau kerabat yang mendapat kemudahan khusus untuk dapat masuk PPDS. Ini harus kita akui dengan jujur. Ambil contoh ujian Interna FKUI, Bedah FKUI dan Kardiologi FKUI yang baru saja diadakan sekitar 1-2 bulan yang lalu, yang hasilnya sudah diumumkan.
Sangat disayangkan bahwa "anak titipan" jumlahnya mencapai 30-40% pada bidang studi di atas.
Khusus untuk Kardiologi FKUI, pada ujian PPDS kali ini ternyata "anak titipan" jumlahnya cukup banyak, sekitar 50% dari mereka yang diterima. Hal ini sangat mencengangkan dan mengganggu kredibilitas Kardiologi FKUI.
Fenomena "anak titipan" ini jelas merampas tempat yang seharusnya layak bagi peserta PPDS lain yang mungkin lebih mumpuni dibandingkan mereka yang diterima. Di luar negeri, hal ini tidak terjadi. Mereka dinilai berdasarkan kemampuan mereka, tidak peduli apakah mereka anak konsulen, assisten konsulen, mantu dosen dan sebagainya.

Biaya masuk
Biaya masuk PPDS pada universitas tertentu dapat mencapai ratusan juta rupiah. Hal ini sangat memberatkan bagi mereka yang kurang mampu. Ambil contoh beberapa teman sejawat dokter umum yang saya kenal dimintai biaya 150-200 juta rupiah untuk masuk PPDS Interna pada sebuah universitas di Sulawesi. Bahkan untuk masuk PPDS Kulit dan Kelamin di Semarang, dimintai 300 juta rupiah.
Hal ini tentunya sangat sulit untuk dapat dibuktikan. Saya hanya miris, setelah mereka lulus nanti, bagaimana mereka dapat menarik biaya pengobatan yang murah dari pasien bila semasa pendidikan saja uang yang mereka gelontorkan sudah sedemikian besar?
Patut untuk diingat bahwa besaran ratusan juta ini mungkin menyamai atau bahkan melebihi pendidikan kedokteran di negara maju seperti Jerman.

Unsur SARA
Banyak teman-teman sejawat yang mengeluh tentang hal yang satu ini, yang saya mengerti sangat sensitif untuk dibicarakan. Namun hendaklah kita mengingat selalu sumpah Hipocrates yang pernah kita ucapkan dahulu sewaktu Sumpah Dokter.
Ambil contoh ada sebuah subbagian THT pada sebuah fakultas kedokteran di Pulau Jawa yang mayoritas PPDS nya berasal dari Padang. Begitu pula halnya teman-teman sejawat yang keturunan Tionghoa, bila mereka diperkenankan berbicara dan berdiskusi, mungkin mata hati kita baru terbuka tentang apa yang disebut SARA pada kedokteran di Indonesia.
Sekali lagi, saya tidak bermaksud mendiskreditkan suku tertentu. Harap diingat. Kita adalah saudara sejawat.

Akhir kata, bila kedokteran di Indonesia ingin maju, hapuskanlah KKN. Jangan ada lagi "anak titipan", biaya mahal dan sebagainya. Apa yang saya kemukakan, anda dapat menelusuri dan membuktikan kebenarannya sendiri.
Bagaimanapun hal yang busuk ditutup-tutupi, suatu saat pasti tercium juga. Semua ini untuk kemajuan kedokteran di Indonesia.

Dr.Med.Muh.Sofyan


Coba Yahoo! Messenger 9.0 baru. Akhirnya datang juga! http://id.messenger.yahoo.com

[Non-text portions of this message have been removed]

------------------------------------

[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.com ]Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/

<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/join
(Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
mailto:dokter_umum-digest@yahoogroups.com
mailto:dokter_umum-fullfeatured@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
dokter_umum-unsubscribe@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/

[Dokter Umum] Re: Benarkah pelaksanaan PPDS di Indonesia penuh dengan KKN? [ O O T ]

Dokter Indonesia ?

Sekarang merasa seperti profesi polisi... ada polisi merasa tidak nyaman..

aspek Kepercayaan & kemanusiaan harusnya dikedepan kan...
melihat polisi ingat duit...
melihat dokter ?
saya pernah batuk... masa total obat Rp. 550 rb ?
memang 3 hari sembuh...

obat apa yang di kasih ?
analogi menghilangkan nyamuk dengan bom ?
menyedot akuarium dengan JET PUMP ???

mana hati nurani kita.. ?


--- In dokter_umum@yahoogroups.com, "msofyan1942" <msofyan1942@...> wrote:
>
> Assalammualaikum Wb Wr
>
> Benarkah pelaksanaan PPDS di Indonesia penuh dengan KKN?
>
> Pertanyaan ini menggelitik perasaan saya dan teman-teman sebagai dokter senior. Selama hampir 25 tahun menjadi dokter, sudah berulang-ulangkali saya mendapati sejawat kita para dokter umum di Indonesia banyak yang gagal untuk melanjutkan pendidikan sampai ke jenjang spesialis oleh karena faktor "lain".
>
> Hal ini bukan karena mereka tidak mampu atau tidak pandai, namun karena maraknya aksi KKN pada pelaksanaan PPDS yang merampas tempat yang seharusnya layak mereka tempati. Kebetulan, terus terang kita tahu banyak mengenai hal ini. Misalnya,
>
> Banyaknya anak titipan
> "Anak titipan" maksudnya keluarga atau kerabat yang mendapat kemudahan khusus untuk dapat masuk PPDS. Ini harus kita akui dengan jujur. Ambil contoh ujian Interna FKUI, Bedah FKUI dan Kardiologi FKUI yang baru saja diadakan sekitar 1-2 bulan yang lalu, yang hasilnya sudah diumumkan.
> Sangat disayangkan bahwa "anak titipan" jumlahnya mencapai 30-40% pada bidang studi di atas.
> Khusus untuk Kardiologi FKUI, pada ujian PPDS kali ini ternyata "anak titipan" jumlahnya cukup banyak, sekitar 50% dari mereka yang diterima. Hal ini sangat mencengangkan dan mengganggu kredibilitas Kardiologi FKUI.
> Fenomena "anak titipan" ini jelas merampas tempat yang seharusnya layak bagi peserta PPDS lain yang mungkin lebih mumpuni dibandingkan mereka yang diterima. Di luar negeri, hal ini tidak terjadi. Mereka dinilai berdasarkan kemampuan mereka, tidak peduli apakah mereka anak konsulen, assisten konsulen, mantu dosen dan sebagainya.
>
> Biaya masuk
> Biaya masuk PPDS pada universitas tertentu dapat mencapai ratusan juta rupiah. Hal ini sangat memberatkan bagi mereka yang kurang mampu. Ambil contoh beberapa teman sejawat dokter umum yang saya kenal dimintai biaya 150-200 juta rupiah untuk masuk PPDS Interna pada sebuah universitas di Sulawesi. Bahkan untuk masuk PPDS Kulit dan Kelamin di Semarang, dimintai 300 juta rupiah.
> Hal ini tentunya sangat sulit untuk dapat dibuktikan. Saya hanya miris, setelah mereka lulus nanti, bagaimana mereka dapat menarik biaya pengobatan yang murah dari pasien bila semasa pendidikan saja uang yang mereka gelontorkan sudah sedemikian besar?
> Patut untuk diingat bahwa besaran ratusan juta ini mungkin menyamai atau bahkan melebihi pendidikan kedokteran di negara maju seperti Jerman.
>
> Unsur SARA
> Banyak teman-teman sejawat yang mengeluh tentang hal yang satu ini, yang saya mengerti sangat sensitif untuk dibicarakan. Namun hendaklah kita mengingat selalu sumpah Hipocrates yang pernah kita ucapkan dahulu sewaktu Sumpah Dokter.
> Ambil contoh ada sebuah subbagian THT pada sebuah fakultas kedokteran di Pulau Jawa yang mayoritas PPDS nya berasal dari Padang. Begitu pula halnya teman-teman sejawat yang keturunan Tionghoa, bila mereka diperkenankan berbicara dan berdiskusi, mungkin mata hati kita baru terbuka tentang apa yang disebut SARA pada kedokteran di Indonesia.
> Sekali lagi, saya tidak bermaksud mendiskreditkan suku tertentu. Harap diingat. Kita adalah saudara sejawat.
>
> Akhir kata, bila kedokteran di Indonesia ingin maju, hapuskanlah KKN. Jangan ada lagi "anak titipan", biaya mahal dan sebagainya. Apa yang saya kemukakan, anda dapat menelusuri dan membuktikan kebenarannya sendiri.
> Bagaimanapun hal yang busuk ditutup-tutupi, suatu saat pasti tercium juga. Semua ini untuk kemajuan kedokteran di Indonesia.
>
> Dr.Med.Muh.Sofyan
>


------------------------------------

[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.com ]Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/

<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/join
(Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
mailto:dokter_umum-digest@yahoogroups.com
mailto:dokter_umum-fullfeatured@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
dokter_umum-unsubscribe@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/

[Dokter Umum] I 'll go as member to serve you [ O O T ]

Dr.Krisman hamonangan..
Thanks


[Non-text portions of this message have been removed]

------------------------------------

[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.com ]Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/

<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/join
(Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
mailto:dokter_umum-digest@yahoogroups.com
mailto:dokter_umum-fullfeatured@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
dokter_umum-unsubscribe@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/

[Dokter Umum] [ O O T ]Inilah Presiden Yang Mampu membawa Indonesia Maju, Mulia dan Terhormat

Inilah Presiden Yang Mampu membawa Indonesia Maju, Mulia dan Terhormat

Kami akan berpartisipasi untuk memilih presiden seperti ini.

www.detik.com, Senin, 18/05/2009 08:09 WIB
Pemimpin Idaman
Taruna Ikrar - Opini
Jakarta - Untaian kepulauan di sepanjang Nusantara bagaikan zamrud di katulistiwa. Merupakan idaman bangsa-bangsa di dunia sejak zaman dahulu kala.

Sejarah mencatat bahwa setelah zaman Kerajaan Sriwijaya (683-1293 M) dilanjutkan dengan Kerajaan Majapahit (1293-1500 M) yang menguasai hampir seluruh Kepulauan Nusantara tersebut. Selanjutnya kegemilangan kerajaan Sriwijaya dan Majapahit berakhir setelah terpecah menjadi beberapa kerajaan-kerajaan kecil di Nusantara.

Pada kondisi yang demikian sejalan dengan berdatangannya para Kompeni seperti Belanda, Portugis, Inggris, dan terakhir Jepang akhirnya Nusantara secara silih berganti menjadi jajahan atau kolonialisasi bangsa-bangsa tersebut di atas. Hal ini disebabkan karena kekayaan alam yang berlimpah disertai dengan kondisi yang terpecah-pecah sehingga dengan mudah ditaklukkan.

Namun, dengan kesadaran untuk bersatu kembali sebagai suatu bangsa yang berdaulat, bangsa yang besar, dan mempunyai harga diri; dengan seluruh daya upaya dan perjuangan sampai tetes darah penghabisan, dari segenap tumpah darah Indonesia akhirnya bangsa ini lepas dari belenggu penjajahan tahun 1945.

Bangsa di sepanjang Nusantara ini memproklamasikan kemerdekaannya sebagai Bangsa Indonesia. Sekarang bangsa ini telah merdeka lebih dari 63 tahun atau lebih setengah abad. Bahkan telah melewati tiga fase kritis: fase perjuangan fisik untuk keluar dari belenggu penjajah 1945, fase revolusi tahun 1966, dan fase reformasi tahun 1998. Namun, tanda-tanda kemakmuran seluruh tumpah darah Indonesia masih jauh dari harapan.

Dengan kondisi real tersebut di atas berarti ada yang salah dalam manejemen kenegaraan kita. Kesalahan tersebut yang berakibat kepada keterpurukan Indonesia hingga jatuh kelembah krisis multi dimensional. Seperti: krisis keuangan, krisis kepercayaan, krisis kepemimpinan, krisis keamanan, krisis sistem pendidikan, bahkan pernah terjadi krisis pangan.

Walaupun telah dibentuk KPK (Komisi Pemberantasan Korupsi) namun sampai dengan sekarang masih merajalela korupsi, kolusi, da nepotisme di tengah masyarakat. Tentunya merupakan ironi karena ketiga isu ini menjadi faktor utama jatuhnya orde baru dan menjadi pilar bangkitnya fase Reformasi.

Untuk keluar dari berbagai masalah di atas tentunya aspek kepemimpinan nasional menjadi faktor yang sangat penting. Bahkan, boleh dikatakan sebagai faktor dominan.

Salah satu buah dari reformasi adalah berubahnya sistem pemilihan umum. Pemilihan umum yang merupakan pesta demokrasi dalam waktu dekat seharusnya disukseskan oleh seluruh komponen bangasa.

Kesukses pemilihan umum ini, baik berupa pemilihan anggota legislatif maupun pemilihan presiden dan wakil presiden Republik Indonesia; tentunya merupakan momentum yang sangat tepat untuk mengubah wajah Bangsa Indonesia untuk periode 5 tahun mendatang. Kesalahan memilih pemimpin tidak mustahil akan mengembalikan bangsa ini kejurang keterpurukan yang lebih parah dari sebelumnya.

Olehnya sudah saatnya berbagai kompenen bangsa berpartisipasi dalam pemilihan umum tersebut dan menentukan pilihannya sesuai hati nurani. Memilih pemimpin yang bisa memperbaiki bangsa indonesia menjadi bangsa yang maju, beradab, makmur, adil, dan sejahtera, serta sentosa.

Pemimpin yang bisa mengemban amanah tersebut diatas adalah pemimpin idaman seluruh bangsa yang setidaknya memenuhi kriteria ideal yaitu:

1. Pemimpin yang mempunyai visi, yang memiliki pandangan yang jauh ke depan dan mampu memberikan landasan yang tepat untuk melanjutkan estafet pembangunan nasional untuk sampai kepada cita-cita bersama bangsa Indonesia.

2. Mempunyai Program yang konkrit dan dapat mengimplementasikannya secara nyata untuk mengatasi krisis multi dimensional (ekonomi, politik, kesehatan, pendidikan, moral, pertahanan keamanan).

3. Secara nyata memperlihatkan pemihakan terhadap kemajuan dan keunggulan komparatif bangsa.

4. Dalam prinsip moral tidak pernah melakukan tindakan-tindakan yang melanggar moral seperti korupsi, pelanggaran hak asasi manusia (HAM), dan lain-lain.

5. Secara politik mempunyai kekuatan yang signifikan dalam menjalankan tugas dan tanggung jawabnya sebagai penyambung suara rakyat. Dalam memperjuangkan hak-hak rakyat dan bangsa Indonesia secara keseluruhan.

6. Dapat bertindak dan mengambil keputusan yang tepat dalam menyelesaikan berbagai persoalan yang telah muncul dan kemungkinan akan mencul di masa depan.

7. Dalam setiap tindakannya selalu mengutamakan kepentingan seluruh bangsa indonesia di atas kepentingan pribadi, kelompok, dan patainya.

Jika kriteria di atas terpenenuhi tidak mustahil 5 tahun ke depan Bangsa Indonesia
akan menjadi bangsa yang makmur sejahtera serta disegani oleh bangsa-bangsa lain di dunia dalam percaturan Internasional. Bahkan, akan menjadi Bangsa 'baldathun tayibathun warabbur ghafur'.

Selamat memilih pemimpin ideal dan terbaik bagi bangsa tercinta.
(silahkan Click):
http://suarapembaca.detik.com/read/2009/05/18/080951/1133016/471/pemimpin-idaman

Taruna Ikrar
Postdoctoral Scholar,
University of California, School of Medicine, Irvine, CA, 92617, US America
President Center For Interregional Study (CFIS)


(msh/msh)

[Non-text portions of this message have been removed]

------------------------------------

[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.com ]Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/

<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/join
(Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
mailto:dokter_umum-digest@yahoogroups.com
mailto:dokter_umum-fullfeatured@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
dokter_umum-unsubscribe@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/

RE: [Dokter Umum] (tanya) sgpt level

Halo maria...

Saya banu sedikit yang nomor 1 y?

SGPT itu Serum Glutamic Pyruvic Transaminase...kawannya SGOT--> Serum
Glutamic Oxaloacetic Transaminase...nih termasuk golongan enzim transaminase
yang berguna dalam katabolisme protein (diubah ke bentuk yang lebih
sederhana) sebelum dibuang...

SGOT kandungannya tinggi di sel liver dan jantung (ada juga di sel atau
jarinagn lain dalam jumlah rendah), dan kalo kandungannya meningkat berarti
ada sel2 jantung atau liver yang rusak sehingga enzimnya keluar dan kadar
dalam darahnya meninggi...SGOT yang meninggi biasanya dikaitkan dengan
diagnosis gangguan jantung atau hati

SGPT kandungannya paling tinggi ada di hati (di sel/jrgn kain juga ada tapi
sedikit) dan kadarnya meningkat dengan mekanisme yang sama seperti di
atas...kadar SGPT yang meningkat digunakan untuk diagnosa kerusakan hati..

Saya hanya bisa menjelaskan fungsinya saja..mungkin dokter Anda takut kalau
kadarnya ga turun2, takutnya ada gangguan hati kayak hepatitis etc..kalo DBD
emang SGPT-nya bisa tinggi,sebab ada sel liver yang rusak...

Moga2 penjelasannya bisa dimengerti yah mbak Maria?

Best Regards,

Astrawinata G

From: dokter_umum@yahoogroups.com [mailto:dokter_umum@yahoogroups.com] On
Behalf Of omali_pooh
Sent: 28 Mei 2009 8:42
To: dokter_umum@yahoogroups.com
Subject: [Dokter Umum] (tanya) sgpt level


dear all,
first of all,knlan dl ne..
g,maria,new comer...
berharap bs ty2& dptin info seputar kesehatan & penyakit.

dokt,mo ty ttg :
1.sgpt.
plz,kl pk istilah medis,dijlsin artinya ( maklum ga ngarti )
apa se itu?emang bnr kl org abis kena demam berdarah ,kadar sgpt-nya bs
tinggi bgt??
coz,aku brsan kena db 2mgg lalu & kadar sgpt-nya msh sgt tgg.
di hsl lab mgg kmrn tertulis : sgpt H-212 u/l <31
kt dokt aku,normalnya dbwh 31 & py ku terlalu tgg gr2 db.dia jg blg bs
bahaya kl ga trn2.
emang bnr yah?knp?

aku dihrskan ttp cek darah & kontrol ampe normal ( sbt ini uda ke-2x
kontrol).

sbnrnya aku uda ty,tp dia jwbnya sgkt & penuh istilah medis.tp ga mudeng gr2
ga ngarti istilah2nya.

2. apa wajar kl bekas suntik ambil darah jd biru2 yg ga ilang2 jg stlh
2mgg??
kl yg ne,aku lon ty dokt-ku.

thx yah..
sori kl kepjgan email aku.

rgds,
maria

[Non-text portions of this message have been removed]

------------------------------------

[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.com ]Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/

<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/join
(Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
mailto:dokter_umum-digest@yahoogroups.com
mailto:dokter_umum-fullfeatured@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
dokter_umum-unsubscribe@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/

[Dokter Umum] Nyeri di daerah perut

Assalamu'alaykum Wr. Wb.
Bapak2/Ibu2 Dokter,
Saya mohon saran ttg kasus saya sebagai berikut.Sudah lebih 3 bulan terakhir ini ada gangguan di perut saya, kadang2 saya nggak bisa men-discribe di bagian perut sebelah mana sakit itu. Tapi yg paling sering adalah sakit perut dekat daerah pinggul. Rasa-nya nyeri, perih, ngilu dan kadang2 nyeri sampai ke dada. Sebulan terakhir ini kalo bangun tidur saya nggak bisa ngangkat bagian perut saya, seperti bukan bagian dari tubuh saya. Kalo sedang seperti itu, pinggul dan (maaf) pantat saya seperti yneri diiris2.
Saya periksa ke dokter kandungan, krn pada saat melahirkan caesar 8 bulan lalu ditemukan ada myom di rahim saya. Saya diUSG dan memang ada 3 buah myom di rahim saya dgn diameter kira 19mm. Tapi menurut keterangan dokter kandungan, sakit dan nyeri pada penderita myom dialami saat menjelang dan haid 1-2 hari pertama. Sedangkan saya sakit perut-nya hampir setiap hari.
Saya periksa ke Internist, krn saya pernah sakit maag akut thn 2006. DiUSG lagi, USG abdomen. Hasilnya semua organ perut dan ginjal baik2 aja kecuali di lever ada sedikit lemak, selian itu juga kembali terlihat myom2 di rahim saya.Dokter memberikan obat maag dan hati. Dia berpendapat bahwa kecenderungan perut sakit saya akibat myom.
Sekarang obat saya sudah habis, sebenarnya minum or tidk minum obat itu efek-nya sama aja bagi saya, perut saya tetap sakit. Sakit agak berkurang jika saya minum panadol. Aneh ya?? tapi memang gitulah kenyataan-nya, sekarang hampir tiap hari saya minum panadol.
Mohon pencerahan dari Baoak2 dan Ibu2 Dokter...
Wassalamu'alaykum.


[Non-text portions of this message have been removed]

------------------------------------

[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.com ]Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/

<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/join
(Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
mailto:dokter_umum-digest@yahoogroups.com
mailto:dokter_umum-fullfeatured@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
dokter_umum-unsubscribe@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/

[Dokter Umum] File - Forum Konsultasi Kesehatan

Bagi yang haus akan informasi kesehatan dan ingin berinteraksi serta berkonsultasi tentang masalah masalah kesehatan dalam sebuah forum, silakan bergabung di Forum Kesehatan Medisiana yang merupakan sempalan dari milis ini.

Untuk bergabung silakan klik link ini : http://www.medisiana.com/profile.php?mode=register&sid=aeb43efbb22d596ac6470c3bc58478ec

Untuk masuk silakan klik link ini : http://www.medisiana.com


------------------------------------

[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.com ]Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/

<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/join
(Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
mailto:dokter_umum-digest@yahoogroups.com
mailto:dokter_umum-fullfeatured@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
dokter_umum-unsubscribe@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/

[Dokter Umum] ethambutol nuclear scanning

Dokter Yth,

Sudah 2 bulan anak laki2 saya yang berumur 14 tahun menderita tulang punggung selama kurang lebih 5 kali serangan. Kondisi umum anak saya baik, berat badan dan tinggi seimbang, nafsu makan baik, mental seimbang, tidak pernah berkeringat di mlam hari, tidak ada batuk.

Ketika saya periksakan, tes darah dengan hasil Tb negatif. Ketika diperiksa oleh orthopedi, ternyata menurutnya ruas tulang punggung ke 6 dan 7 tidak sempurna seperti yang lainnya. saya juga mengatakan bahmwa anak saya punya kebiasaan membungkukkan badan.
Dengan alasan kelaianan ruas tersebut juga tidak spesifik, dan hasil darah juga banyak biasnya, dokter ortho menyarankan untuk melakukan Ethambutol Nuclear Scanning di Bandung, satu2nya lab yang ada di Indonesia yaitu di RSHS .

Saya sempat browsing google tentang ethambutol tersebut, akan tetapi saya ingin menanyakan pendapat dokter sebagai ahli yang akan lebih bijaksana memahaminya.

1. sejauh mana akurasi test tersebut untuk mengetahui kuman tertentu,
2. apa bahaya atau efek yang mungkin terjadi kedalam tubuh mengingat ada radioaktif yang dimasukkan kedalam darah,
3. kuman, virus, atau bakteri apa saja yang bisa disensor oleh ethambutol tersebut.

Terimakasih banyak atas saran dan keterangan dokter.
Salam hangat,

Linna Rahman


------------------------------------

[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.com ]Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/

<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/join
(Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
mailto:dokter_umum-digest@yahoogroups.com
mailto:dokter_umum-fullfeatured@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
dokter_umum-unsubscribe@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/

30 Mei 2009

[Dokter Umum] Fwd: Sakit jantung atau maag

---------- Forwarded message ----------
From: Acha ® <achakaduth@gmail.com>
Date: Mon, 25 May 2009 11:51:14 +0700
Subject: Sakit jantung atau maag
To: dokter_umum@yahoogroups.com

Para dokter yg terhormat,
Tolongin saya...saya punya keluhan nyeri dada kiri, kadang kiri atas
kadang kiri bawah, nyerinya kadang spt ditusuk jarum kadang hanya
berdenyut denyut. Nyeri tsb kadang tembus sampai punggung(sela tulang
belikat). Nyeri tersebut saya rasakan 2-3jam setelah makan atau pada
saat perut lapar trus makan sesuatu yg merangsang atau cenderung alot
atau kenyal. Biasanya saya minumin air putih banyak banyak dan saya
urut perut kiri atas, atau saya ketuk ketuk dada kiri atau saya pijit
pijit punggung kiri. Hasilnya saya bersendawa dan keluar cairan di
kerongkongan yg rasanya pahit,asem,pedas getir, kadang encer kadang
lendir pekat. Pada saat sakit itu datang, timbul perasaan cemas dan
detak jantung menjadi cepat sekali sampai 100x permenit, normal saya
80x permenit.
Apakah itu tanda sakit jantung koroner ataukah maag, info...kalo saya
main bulu tangkis saya tidak merasakan nyeri dada ataupun sesak nafas.
Kalau sakit maag...knp nyerinya didada kiri spt tanda tanda sakit
jantung. Mohon pencerahan dok. Umur saya 36tahun tinggi bdn 160cm
berat bdn 60kg.
Terima kasih banyak sebelumnya

--
Best regard

-acha-

--
Best regard

-acha-


------------------------------------

[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.com ]Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/

<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/join
(Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
mailto:dokter_umum-digest@yahoogroups.com
mailto:dokter_umum-fullfeatured@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
dokter_umum-unsubscribe@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/

RE: [Dokter Umum] Penggumpalan darah di kepala

Halo mbak lestari,

Saya Cuma mau bantu jawab yang nomor 1 aja..yang bertanggung jawab untuk
memori itu adalah bagian depan otak (frontalis).

Sel otak kita terdiri dari 2 macam sel utama, yaitu sel neuron(untuk
menjalankan tugas) dan sel glial(untuk menyokong fungsi dan member makan sel
neuron) kalau otak kita menderita cedera yang mengakibatkan sel neuron mati,
maka fungsi orga yang disarafinya akan terganggu, seperti agak lupa, tangan
susah digerakkan, dll..

Tapi kalo kita berusaha mengaktifkan kembali fungsi yang terganggu tadi,
seperti diusahakan terus menggerakkan tangan atau mengingat, sel glial akan
berkembang menggantikan fungsi neuron yang rusak tadi, walaupun tidak bisa
sempurna 100%...

Jadi kesimpulannya, otak bisa memperbaiki fungsi yang terganggu,asal diasah
terus, walaupun tidak 100% lagi...

Jadi kalau adik anda dilatih untuk mengingat kembali, kemungkinan besar akan
bisa lebih kuat lagi ingatannya dibandingkan sekarang...

Sekian yang bisa saya sampaikan, mohon para dokter untuk mengoreksi bila ada
kesalahan

Best Regards,

Astrawinata G

From: dokter_umum@yahoogroups.com [mailto:dokter_umum@yahoogroups.com] On
Behalf Of leSTARi keren
Sent: 27 Mei 2009 0:02
To: dokter_umum@yahoogroups.com
Cc: siswoyo@ircinoac.co.id
Subject: [Dokter Umum] Penggumpalan darah di kepala


Dear dok,

Mau konsultasi dong..

Adek saya, laki-laki, 26 th, kecelakaan jatuh dari motor 4 hari yg lalu.
Patah tulang sampai tulang menonjol di tulang belikat pundak sebelah kiri
.tapi masih bisa digerakkan.
Hasil CT scan ada penggumpalan di tempurung kepala sebelah kiri di atas
telinga dan sekarang dirawat di RS daerah Jawa Tengah.Penanganan yang
dilakukan saat ini oleh dokter diberi obat by infus untuk mencairkan darah
di kepala sampai hilang pusingnya.
Adik saya sekarang jadi sering lupa, habis ditanyain nanya lagi, dengan
kerabat juga lupa, tapi ngga lupa kalo minggu dpn mau merit..^_^
Waktu ditanyain ke dokter, apakah ada pengaruh terhadap otak krn sering
lupa, dokternya cuma bilang, oh itu krn pengaruh benturan yang keras aja.
Benarkah?
Pertanyaan saya:
1. Benarkah jika daya ingat tiba2 menurun (seperti amnesia) itu hanya karena
benturan yang keras? Bagian mana dari otak yg menimbulkan daya ingat
menurun?
2. Bagaimana penanganan yang benar mengenai penggumpalan darah di tempurung
kepala? Jika harus dengan obat, apa obat yang harus diberikan dan berapa
lama obat itu bekerja hingga benar2 pulih dan tidak amnesia lagi?
3. Rencananya akan dilakukan operasi untuk tulang belikat yang patah dengan
bius total, tetapi menunggu sampai ngga pusing lagi. Apa efek yang
ditimbulkan jika dilakukan operasi tetapi kondisi kepala blm stabil? apakah
akan fatal akibatnya terhadap tulang yg patah jika operasi ditunda?
4. Minggu depan dia mau merit dok, dan sekarang masih di RS menunggu
penanganan selanjutnya. Bisa ngga yah dok kalo penanganannya lebih cepat?
Mohon bantuannya yah dokter..

Terima kasih
Salam,
Lestari

Berselancar lebih cepat. Internet Explorer 8 yang dioptimalkan untuk Yahoo!
otomatis membuka 2 halaman favorit Anda setiap kali Anda membuka browser.
Dapatkan IE8 di sini!
http://downloads.yahoo.com/id/internetexplorer

[Non-text portions of this message have been removed]

[Non-text portions of this message have been removed]

------------------------------------

[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.com ]Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/

<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/join
(Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
mailto:dokter_umum-digest@yahoogroups.com
mailto:dokter_umum-fullfeatured@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
dokter_umum-unsubscribe@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/

RE: [Dokter Umum] nanya...

You'r welcome ^^

From: dokter_umum@yahoogroups.com [mailto:dokter_umum@yahoogroups.com] On
Behalf Of Rachmadi
Sent: 27 Mei 2009 23:19
To: dokter_umum@yahoogroups.com
Subject: Re: [Dokter Umum] nanya...


Thanks ya mas-mas skalian... :-)

----- Original Message -----
From: Astrawinata G
To: dokter_umum@yahoogroups.com <mailto:dokter_umum%40yahoogroups.com>
Sent: Sunday, May 24, 2009 8:46 AM
Subject: RE: [Dokter Umum] nanya...

Dear mas rachmadi.

Tentunya kita periksa di lab mas.mulai dari kemungkinan infeksi cacing atau
parasit, sampai kolonoskopi untuk kemungkinan kanker or polip or kelainan
usus lainnya mas..

Saran saya ya bagusan konsul ke dokter dulu, ntar habs di anamnesa pasti
dikasih arahan buat periksa apa aja

Best Regards,

Astrawinata G

From: dokter_umum@yahoogroups.com <mailto:dokter_umum%40yahoogroups.com>
[mailto:dokter_umum@yahoogroups.com <mailto:dokter_umum%40yahoogroups.com> ]
On
Behalf Of Rachmadi
Sent: Saturday, May 23, 2009 8:28 AM
To: dokter_umum@yahoogroups.com <mailto:dokter_umum%40yahoogroups.com>
Subject: Re: [Dokter Umum] nanya...

solusinya apa mas???
klo boleh tau mas...

----- Original Message -----
From: Astrawinata G
To: dokter_umum@yahoogroups.com <mailto:dokter_umum%40yahoogroups.com>
<mailto:dokter_umum%40yahoogroups.com>
Sent: Thursday, May 21, 2009 8:55 AM
Subject: RE: [Dokter Umum] nanya...

Wah, banyak mas penyebabnya.dari infeksi sampai polip or kanker (moga2 gak
bukan)

Terkadang sembelit yang berkepanjangan kalau BAB juga bisa berdarah.

Kalau darahnya masih darah segar, berarti kemungkinan lukanya ada di saluran
cerna bawah, seperti usus besar.sedangkan kalo warnanya udah warna gelap,
bisa di saluran cerna atas seperti lambung.

Best Regards,

Astrawinata G

From: dokter_umum@yahoogroups.com <mailto:dokter_umum%40yahoogroups.com>
<mailto:dokter_umum%40yahoogroups.com>
[mailto:dokter_umum@yahoogroups.com <mailto:dokter_umum%40yahoogroups.com>
<mailto:dokter_umum%40yahoogroups.com> ]
On
Behalf Of Rachmadi
Sent: Tuesday, May 19, 2009 8:55 PM
To: dokter_umum@yahoogroups.com <mailto:dokter_umum%40yahoogroups.com>
<mailto:dokter_umum%40yahoogroups.com>
Subject: [Dokter Umum] nanya...

mau nanya nih..
jika buang air besar tu ada darahnya... kemungkinan napa ya???
trus solusinya gimana ya....???

[Non-text portions of this message have been removed]

[Non-text portions of this message have been removed]

[Non-text portions of this message have been removed]

[Non-text portions of this message have been removed]

[Non-text portions of this message have been removed]

[Non-text portions of this message have been removed]

------------------------------------

[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.com ]Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/

<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/join
(Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
mailto:dokter_umum-digest@yahoogroups.com
mailto:dokter_umum-fullfeatured@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
dokter_umum-unsubscribe@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/

Re: [Dokter Umum] tanya donk .....

Apa kedutannya sudah sampai taraf mengganggu? Kelelahan dan trauma
berulang bisa menyebabkan kedutan seperti itu.
Istirahat bisa memberi kesempatan pada badan kita untuk menyembuhkan
dirinya sendiri.
Kalau tidak sampai taraf mengganggu, abaikan saja dan bekerja seperti biasa.
Maaf dokter kandungan ikut2an menjawab hal seperti ini.
Neurologist ada yang mau menanggapi?

Regards,
dr. Budi Maryanto, SpOG
http://obgin.wordpress.com

On 5/28/09, andi isa <justiandiisa@yahoo.com> wrote:
>
> Saya mau tanya udah hampir 2 minggu terakhir jari telunjuk kiri saya selalu
> kedutan ( bergerak tanpa disadari )
>
> Disebabkan oleh karena apa ya dan bagaimana pengobatannya?
>
> thanks
>
> Andi
>
>
>
>

--
Sent from my mobile device


------------------------------------

[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.com ]Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/

<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/join
(Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
mailto:dokter_umum-digest@yahoogroups.com
mailto:dokter_umum-fullfeatured@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
dokter_umum-unsubscribe@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/

Re: [Dokter Umum] ACA dan keguguran

ACA adalah singkatan dari Anti Cardiolipin Antibody. Diperiksa dalam upaya untuk mendiagnosis adanya Antiphospholipid Antibody Syndrome (APS).
Antiphospholipid antibody (aPL) merupakan sekelompok autoantibodi yang secara negatif menjadikan fosfolipid, protein yang berasosiasi dengannya, dan komplek protein-fosfolipid sebagai targetnya.
Meskipun kelompok antibodi ini banyak jumlahnya, dua yang tersering dipergunakan untuk mendiagnosis APS adalah ACA dan Lupus anticoagulan (LA).
Antibodi2 yang termasuk dalam aPL ini berkaitan dengan beberapa masalah klinis, di antaranya trombosis arteri, vena, kapiler, dan keguguran berulang.
Untuk mendiangnosis APS dipakai kriteria:
Kriteria klinis:
1. Trombosis vaskuler.
2. Morbiditas kehamilan (kematian janin tampa penyebab jelas pada umur kehamilan 10 minggu atau lebih, persalinan prematur sebelum umur kehamilan 34 minggu karena eklampsia atau preeklampsia berat atau insufisiensi plasenta.
3. Tiga kali atau lebih keguguran spontan berulang sebelum umur kehamilan 10 minggu dengan ibu yang normal secara anatomis, hormonal, dan tidak ada kelainan kromosom pada orang tua.
Kriteria Laboratoris:
1. LA positif pada plasma pada dua kali pemeriksaan dengan jarak antar pemeriksaan sekurang2nya 12 minggu.
2. Imunoglobulin G atau M ACA (+) positif sedang atau kuat pada dua kali pemeriksaan dengan jarak antar pemeriksaan sekurang2nya 12 minggu.
3. Anti beta2 GPI antibodi positif kuat pada dua kali pemeriksaan dengan jarak antar pemeriksaan sekurang2nya 12 minggu.
Untuk mendiagnosis APS harus ada sekurang2nya satu kriteria klinis yang positif disertai dengan sekurang2nya satu kriteria laboratoris yang positif.

Pemeriksaan TORCH ada tempatnya, namun ACA sekiranya pada ibu tidak ada riwayat trombosis sebelumnya, tidak akan mempunyai arti apa2. Hasil lab tetaplah hasil lab. Hanya alat bantu untuk menegakkan diagnosis. Harus disertai juga dengan adanya gejala klinis. Karena terapi APL bukanlah dengan obat2an ringan yang tanpa efek samping. Kecuali usia ibu sudah menjelang2 akhir usia reproduksi barulah kita melakukan pemeriksaan dan penanganan yang lebih agresif.

Sebagai catatan, penyebab tersering kasus keguguran bukanlah APL.
Apabila dilakukan pemeriksaan kromosom dari janin yang gugur, ada 50% kemungkinan penyebabnya adalah kelainan kromosom dan sepertiga dari kasus abortus adalah hamil tanpa janin (anembryonik / blighted ovum). Penyebab lain adalah hiperglikemia pada penderita diabetes mellitus, obat2an, stress fisik termasuk demam, trauma, infeksi. Kelainan bentuk rahim. APL hanya sebagian kecil.
TORCH adalah untuk memeriksa adanya infeksi. Namun yang diperiksa biasanya TRCH (Toxopasma, Rubella, CMV, HSV). O yang merupakan singkatan dari Others meliputi Hepatitis, HIV, sifilis, dll biasanya tidak diperiksa secara lengkap. Jadi ToRCH baik2 saja belum bisa untuk menyingkirkan infeksi sebagai penyebab keguguran.

Kalau memang benar APL, hamil dengan APL (ACA +) tentu bisa diobati, bahkan harus, agar tidak sampai mengganggu perkembangan janin. Bila diketahui sebelum hamil penanganannya sejak sebelum hamil, bila ketahuannya saat hamil penanganan langsung dimulai. Penanganannya dengan menekan sistem imun dan mencegah pembekuan (clotting).

Sesen dua sen dari saya. Mudah2an bisa dimengerti.



regards,
dr. Budi Maryanto, SpOG
Sent from BMR's BlackBerry®

-----Original Message-----
From: "resfreak" <resfreak@yahoo.com>

Date: Thu, 28 May 2009 10:39:24
To: <dokter_umum@yahoogroups.com>
Subject: [Dokter Umum] ACA dan keguguran


saya mengalami keguguran 2 bulan lalu karena janin tidak berkembang( usia kandungan 10 minggu).
sebelum keguguran, pada saat hamil sudah tes TORCH, namun hasilnya normal.
Sekarang saya ingin memulai untuk persiapan kehamilan, dr menyarankan agar saya tes ACA. tapi sebaiknya kapan?
Apakah kalau memang positif ACA, namun sudah hamil dapat diobati?


[Non-text portions of this message have been removed]

------------------------------------

[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.com ]Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/

<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/join
(Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
mailto:dokter_umum-digest@yahoogroups.com
mailto:dokter_umum-fullfeatured@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
dokter_umum-unsubscribe@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/

[Dokter Umum] nanya yha dok.. gejala penyakit stroke apa c?

dok gejala penyakit stroke apa yha...? penyakit menahun jg apa itu?
thx be4

------------------------------------

[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.com ]Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/

<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/join
(Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
mailto:dokter_umum-digest@yahoogroups.com
mailto:dokter_umum-fullfeatured@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
dokter_umum-unsubscribe@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/

Re: [Dokter Umum] (tanya) sgpt level

Mohon tidak menggunakan singkatan2 yang tidak umum dan hanya dimengerti diri sendiri
Tujuan posting ke milis adalah untuk dibaca oleh banyak orang, jadi harap menggunakan cara yang dimengerti banyak orang.
Posting di milis tidak ada batas 160 karakter dan tidak dikenakan charge per-huruf.
Harap dimengerti demi kenyamanan bersama

Contoh singkatan umum :
Yg = yang
N = and = dan

Yang nggak umum :

Mkn = mungkin? Makin? Makan?
Pst = pasti? Pusat? Pesut?
Dr = dari? Dokter? Duri?

Sent from my BlackBerry® smartphone from Sinyal Bagus XL, Nyambung Teruuusss...!

-----Original Message-----
From: "omali_pooh" <kitty_pooh@kittymail.com>

Date: Thu, 28 May 2009 15:42:04
To: <dokter_umum@yahoogroups.com>
Subject: [Dokter Umum] (tanya) sgpt level


dear all,
first of all,knlan dl ne..
g,maria,new comer...
berharap bs ty2& dptin info seputar kesehatan & penyakit.

dokt,mo ty ttg :
1.sgpt.
plz,kl pk istilah medis,dijlsin artinya ( maklum ga ngarti )
apa se itu?emang bnr kl org abis kena demam berdarah ,kadar sgpt-nya bs tinggi bgt??
coz,aku brsan kena db 2mgg lalu & kadar sgpt-nya msh sgt tgg.
di hsl lab mgg kmrn tertulis : sgpt H-212 u/l <31
kt dokt aku,normalnya dbwh 31 & py ku terlalu tgg gr2 db.dia jg blg bs bahaya kl ga trn2.
emang bnr yah?knp?

aku dihrskan ttp cek darah & kontrol ampe normal ( sbt ini uda ke-2x kontrol).

sbnrnya aku uda ty,tp dia jwbnya sgkt & penuh istilah medis.tp ga mudeng gr2 ga ngarti istilah2nya.

2. apa wajar kl bekas suntik ambil darah jd biru2 yg ga ilang2 jg stlh 2mgg??
kl yg ne,aku lon ty dokt-ku.

thx yah..
sori kl kepjgan email aku.

rgds,
maria





[Non-text portions of this message have been removed]

------------------------------------

[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.com ]Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/

<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/join
(Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
mailto:dokter_umum-digest@yahoogroups.com
mailto:dokter_umum-fullfeatured@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
dokter_umum-unsubscribe@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/

[Dokter Umum] Benarkah pelaksanaan PPDS di Indonesia penuh dengan KKN? [ O O T ]

Assalammualaikum Wb Wr

Benarkah pelaksanaan PPDS di Indonesia penuh dengan KKN?

Pertanyaan ini menggelitik perasaan saya dan teman-teman sebagai dokter senior. Selama hampir 25 tahun menjadi dokter, sudah berulang-ulangkali saya mendapati sejawat kita para dokter umum di Indonesia banyak yang gagal untuk melanjutkan pendidikan sampai ke jenjang spesialis oleh karena faktor "lain".

Hal ini bukan karena mereka tidak mampu atau tidak pandai, namun karena maraknya aksi KKN pada pelaksanaan PPDS yang merampas tempat yang seharusnya layak mereka tempati. Kebetulan, terus terang kita tahu banyak mengenai hal ini. Misalnya,

Banyaknya anak titipan
"Anak titipan" maksudnya keluarga atau kerabat yang mendapat kemudahan khusus untuk dapat masuk PPDS. Ini harus kita akui dengan jujur. Ambil contoh ujian Interna FKUI, Bedah FKUI dan Kardiologi FKUI yang baru saja diadakan sekitar 1-2 bulan yang lalu, yang hasilnya sudah diumumkan.
Sangat disayangkan bahwa "anak titipan" jumlahnya mencapai 30-40% pada bidang studi di atas.
Khusus untuk Kardiologi FKUI, pada ujian PPDS kali ini ternyata "anak titipan" jumlahnya cukup banyak, sekitar 50% dari mereka yang diterima. Hal ini sangat mencengangkan dan mengganggu kredibilitas Kardiologi FKUI.
Fenomena "anak titipan" ini jelas merampas tempat yang seharusnya layak bagi peserta PPDS lain yang mungkin lebih mumpuni dibandingkan mereka yang diterima. Di luar negeri, hal ini tidak terjadi. Mereka dinilai berdasarkan kemampuan mereka, tidak peduli apakah mereka anak konsulen, assisten konsulen, mantu dosen dan sebagainya.

Biaya masuk
Biaya masuk PPDS pada universitas tertentu dapat mencapai ratusan juta rupiah. Hal ini sangat memberatkan bagi mereka yang kurang mampu. Ambil contoh beberapa teman sejawat dokter umum yang saya kenal dimintai biaya 150-200 juta rupiah untuk masuk PPDS Interna pada sebuah universitas di Sulawesi. Bahkan untuk masuk PPDS Kulit dan Kelamin di Semarang, dimintai 300 juta rupiah.
Hal ini tentunya sangat sulit untuk dapat dibuktikan. Saya hanya miris, setelah mereka lulus nanti, bagaimana mereka dapat menarik biaya pengobatan yang murah dari pasien bila semasa pendidikan saja uang yang mereka gelontorkan sudah sedemikian besar?
Patut untuk diingat bahwa besaran ratusan juta ini mungkin menyamai atau bahkan melebihi pendidikan kedokteran di negara maju seperti Jerman.

Unsur SARA
Banyak teman-teman sejawat yang mengeluh tentang hal yang satu ini, yang saya mengerti sangat sensitif untuk dibicarakan. Namun hendaklah kita mengingat selalu sumpah Hipocrates yang pernah kita ucapkan dahulu sewaktu Sumpah Dokter.
Ambil contoh ada sebuah subbagian THT pada sebuah fakultas kedokteran di Pulau Jawa yang mayoritas PPDS nya berasal dari Padang. Begitu pula halnya teman-teman sejawat yang keturunan Tionghoa, bila mereka diperkenankan berbicara dan berdiskusi, mungkin mata hati kita baru terbuka tentang apa yang disebut SARA pada kedokteran di Indonesia.
Sekali lagi, saya tidak bermaksud mendiskreditkan suku tertentu. Harap diingat. Kita adalah saudara sejawat.

Akhir kata, bila kedokteran di Indonesia ingin maju, hapuskanlah KKN. Jangan ada lagi "anak titipan", biaya mahal dan sebagainya. Apa yang saya kemukakan, anda dapat menelusuri dan membuktikan kebenarannya sendiri.
Bagaimanapun hal yang busuk ditutup-tutupi, suatu saat pasti tercium juga. Semua ini untuk kemajuan kedokteran di Indonesia.

Dr.Med.Muh.Sofyan

------------------------------------

[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.com ]Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/

<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/join
(Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
mailto:dokter_umum-digest@yahoogroups.com
mailto:dokter_umum-fullfeatured@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
dokter_umum-unsubscribe@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/

[Dokter Umum] INFO: Minum Jamu Bisa sebabkan Sakit Ginjal...

Dear
all,
Ada
info bagus tentang Ginjal. Menggenal Ginjal � kita
yuk….

Cheer's
Fina


Minum Jamu Bisa Sebabkan Sakit
Ginjal
Ginjal merupakan salah satu organ
penting yang dimiliki manusia. Namun demikian masih banyak saudara kita� yang belum mengenalnya secara mendalam.. Hal
ini menyebabkan pengetahuan saudara kita tentang Ginjal beserta penyakit, cara
pencegahan dan pengobatan penyakit ginjal juga�
rendah.� Agar tidak salah kaprah
sekaligus � dapat menjaga kesehatan organ
tubuh kita yang bernama Ginjal.
Ginjal adalah organ tubuh yang
berfungsi sebagai alat filtrasi, mengeluarkan kelebihan garam, air, � asam, � membuang atau mengatur elektrolit seperti K,
Ca, Mg, PO4, dan � sisa metabolisme tubuh.
Ginjal juga bertugas melakukan sekresi untuk menghasilkan EPO yang berfungsi
mengatur Haemoglobin darah (HB), aktivasi vitamin D untuk kesehatan
tulang, serta mensekresi renin untuk mengatur tekanan darah. Kerusakan pada
jaringan ginjal disebabkan oleh racun-racun yang masuk melalui mulut,
penghancuran jaringan otot. Maka racun-racun harus dihindari agar tidak terjadi
kerusakan ginjal.

Produk jamu tradisional atau
alami yang banyak dijual dan beredar di pasaran yang berbentuk pil atau bubuk,
sering dituding berbahaya bagi kesehatan ginjal. Minum jamu akan berbahaya bagi
kesehatan ginjal jika diminum melebihi dosis-nya dan / atau tanpa disertai
dengan banyak-banyak minum air (air putih lebih baik), karena ginjal itu
tugasnya membuang air, sisa cairan dan metabolit didalamnya dengan menyaring
darah yang tersuplai ke ginjal. Jika tidak disertai dengan kebiasaan banyak
minum, bisa dibayangkan darah yang dialirkan ke ginjal untuk disaring dan
dibuang itu berkonsentrasi yang cukup pekat, ditambah lagi dengan adanya senyawa
metabolit jamu. Organ ginjal bisa cepat rusak kalau harus menyaring cairan
konsentrat terus menerus. Dan akan lebih berbahaya lagi,
kalau ternyata jamu yang dibeli dan dikonsumsi itu ternyata mengandung senyawa
obat sintetis (dikhawatirkan reaksi antara jamu dan obat sintetis ternyata
saling bertolak belakang). Bisa-bisa terjadi reaksi komplikasi. juga pemakaian
jamu yang dalam jangka waktu lama bisa berdampak penumpukan senyawa metabolitnya
di organ - organ, misalnya di hati, saluran pencernaan ataupun ginjal.


Selain asupan dari luar, faktor
lain yang menjadi penyebab resiko munculnya penyakit Ginjal adalah� tekanan darah tinggi, diabetes mellitus,
penyakit jantung pembuluh darah, dan faktor keturunan. Faktor lainnya adalah
usia diatas 60 tahun, sakit Lupus atau penyakit autoimun lainnya,
obesitas/kegemukan, infeksi saluran kemih, batu ginjal dan � maupun badan berat rendah saat � lahir. Meskipun jarang terjadi, beberapa
beberapa orang suka mengalami yang disebut gagal ginjal kronik ada yang
disebabkan oleh kelainan yang diturunkan. Penyakit keturunan seperti penyakit
ginjal polikistik dapat menyebabkan gagal ginjal kronik.

Penyakit ginjal tergolong penyakit kronis yang
tidak menular, tapi merupakan pencetus berbagai macam penyakit berbahaya.
Misalnya, jantung koroner, stroke, hipertensi, serta diabetes
melitus. Penyakit-penyakit tersebut saat ini menjadi
ancaman utama di dunia kesehatan. Tanda dan gejala terjadinya penyakit gagal
ginjal akut antara lain : Bengkak mata, kaki, nyeri pinggang hebat (kolik),
kencing sakit, demam, kencing sedikit, kencing merah /darah, sering kencing.
Kelainan Urin: Protein, Darah / Eritrosit, Sel Darah Putih / Lekosit, Bakteri..
Tanda dan gejala terjadinya gagal ginjal kronik antara lain : Lemas, tidak ada
tenaga, nafsu makan menurun, sering mual, muntah, bengkak, kencing berkurang,
gatal, sesak napas, pucat/anemia. Kelainan urin: Protein, Eritrosit, Lekosit.
Kelainan hasil pemeriksaan Lab. lain: Creatinine darah naik, Hb turun, Urin:
protein selalu positif.

Cara pencegahan yang cukup baik
adalah mengonsumsi air yang cukup, menghindari konsumsi jamu untuk jangka
panjang, menghindari konsumsi obat-obatan sembarangan dan sebagainya. Cara
lainnya adalah berolahraga teratur, berhenti merokok, makan dengan menu
seimbang, hindari kekurangan cairan dengan minum minimal rata-rata 1-1,5 liter
air putih per hari.

Sumber:http://lifestyle.okezone.com/index.php/ReadStory/2008/03/31/27/96346/ragam-penyakit-ginjal-dan-penanganannya


[Non-text portions of this message have been removed]

------------------------------------

[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.com ]Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/

<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/join
(Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
mailto:dokter_umum-digest@yahoogroups.com
mailto:dokter_umum-fullfeatured@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
dokter_umum-unsubscribe@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/

29 Mei 2009

[Dokter Umum] Tips Menghindari Ngemil Di Malam Hari

*Tips Menghindari Ngemil Di Malam Hari*

*Kenyang di Siang Hari*
Pastikan Anda mengonsumsi paling tidak lima atau enam porsi kecil makanan
sehari yang terdiri dari karbohidrat, protein, sayuran, dan buah. Keinginan
terus mengunyah sebenarya merupakan cara tubuh memberi tahu Anda kurang
mendapat pasokan lemak atau protein di siang hari. Makanlah secangkir
yoghurt untuk mendapatkan pasokan lemak dan protein. Jangan lupa makan cukup
di siang hari, supaya tidak terus kelaparan di malam hari.

*Cukup air*
Minumlah air ketika Anda tiba-tiba ingin ngemil di malam hari. Mungkin
keinginan ngemil itu sebenarnya merupakan tanda dehidrasi. Siapkan segelas
air dingin di malam hari. Air ini akan mengisi perut dan membantu
mengeluarkan racun-racun.

*Sikat gigi*
Setelah makan malam, segera sikat gigi. Kemudian minum segelas air ketika
nonton TV. Lebih menyenangkan lagi jika minum teh herbal yang bikin pikiran
Anda tambah rileks.
*
Pilih makanan ringan sehat*
Pilihan makanan sehat bisa berupa potongan beragam buah segar. Bisa juga
buah segar yang diblender bersama yoghurt rendah lemak. Anda juga bisa
mengunyah permen karet mengandung xylitol yang bermanfaat menjaga kesehatan
gigi untuk menghindari keinginan mengunyah.

*Pikirkan lagi*
Setiap kali ingin makan cokelat, gorengan, piza, keripik kentang, atau es
krim di malam hari, pikirkan lagi bagaimana efek makanan berlemak itu pada
tubuh Anda, jika dimakan terus-menerus selama beberapa bulan. Cobalah minum
segelas susu rendah lemak untuk meredakan keinginan ngemil di malam hari.

*Sibukkan diri*
Jangan biarkan diri jadi bosan di malam hari. Sibukkan diri dan ingatkan
diri sendiri bahwa hari Anda dimulai sepulang kerja. Itulah saat Anda bisa
mandi berendam air hangat, olahraga di gym, berjalan-jalan dengan anjing
kesayangan, atau membaca buku bagus. Usahakan jangan duduk bengong di sofa.
Dijamin, lima detik kemudian Anda akan iseng pergi ke dapur dan membuka
kulkas untuk mencari makanan kecil.

*Tidur Awal*
Tidurlah awal jika tidak ingin iseng mengunyah laqi.

Source: SolusiSehat

Salam,


[Non-text portions of this message have been removed]

------------------------------------

[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.com ]Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/

<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/join
(Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
mailto:dokter_umum-digest@yahoogroups.com
mailto:dokter_umum-fullfeatured@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
dokter_umum-unsubscribe@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/

28 Mei 2009

[Dokter Umum] Gosok Gigi serasa ingin Muntah

Dear Dokter dan rekan-rekan semua....

Saya ingin tanya....
Ada yang pernah mengalami?....belakangan ini saya klo pagi saat menggosok gigi...ada perasaan mual dan ingin muntah (ketika menggosok gigi bagian dalam ).....
padahal sebelum-sebelumnya tidak seperti ini, pasta gigi yang digunakan juga sama....
kira-kira apa ada yang salah dengan metabolisme saya ya ?
Mohon sharingnya

Terima kasih
~dwi~


[Non-text portions of this message have been removed]

------------------------------------

[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.com ]Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/

<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/join
(Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
mailto:dokter_umum-digest@yahoogroups.com
mailto:dokter_umum-fullfeatured@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
dokter_umum-unsubscribe@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/

[Dokter Umum] Bls: Penggumpalan darah di kepala

Dear dokter...

please help dong..
jadinya yang reply org2 MLM semua nih..
padahal saya cuma ingin dijawab pertanyaannya..

trimakasih

________________________________
Dari: leSTARi keren <zahra_gtloh@yahoo.co.id>
Kepada: dokter_umum@yahoogroups.com
Cc: siswoyo@ircinoac.co.id
Terkirim: Rabu, 27 Mei, 2009 14:02:05
Topik: Penggumpalan darah di kepala


Dear dok,

Mau konsultasi dong..

Adek saya, laki-laki, 26 th, kecelakaan jatuh dari motor 4 hari yg lalu.
Patah tulang sampai tulang menonjol di tulang belikat pundak sebelah kiri .tapi masih bisa digerakkan.
Hasil CT scan ada penggumpalan di tempurung kepala sebelah kiri di atas telinga dan sekarang dirawat di RS daerah Jawa Tengah.Penanganan yang dilakukan saat ini oleh dokter diberi obat by infus untuk mencairkan darah di kepala sampai hilang pusingnya.
Adik saya sekarang jadi sering lupa, habis ditanyain nanya lagi, dengan kerabat juga lupa, tapi ngga lupa kalo minggu dpn mau merit..^_^
Waktu ditanyain ke dokter, apakah ada pengaruh terhadap otak krn sering lupa, dokternya cuma bilang, oh itu krn pengaruh benturan yang keras aja. Benarkah?
Pertanyaan saya:
1. Benarkah jika daya ingat tiba2 menurun (seperti amnesia) itu hanya karena benturan yang keras? Bagian mana dari otak yg menimbulkan daya ingat menurun?
2. Bagaimana penanganan yang benar mengenai penggumpalan darah di tempurung kepala? Jika harus dengan obat, apa obat yang harus diberikan dan berapa lama obat itu bekerja hingga benar2 pulih dan tidak amnesia lagi?
3. Rencananya akan dilakukan operasi untuk tulang belikat yang patah dengan bius total, tetapi menunggu sampai ngga pusing lagi. Apa efek yang ditimbulkan jika dilakukan operasi tetapi kondisi kepala blm stabil? apakah akan fatal akibatnya terhadap tulang yg patah jika operasi ditunda?
4. Minggu depan dia mau merit dok, dan sekarang masih di RS menunggu penanganan selanjutnya. Bisa ngga yah dok kalo penanganannya lebih cepat?
Mohon bantuannya yah dokter..

Terima kasih
Salam,
Lestari

________________________________
Lebih aman saat online.
Upgrade ke Internet Explorer 8 baru dan lebih cepat yang dioptimalkan untuk Yahoo! agar Anda merasa lebih aman. Gratis. Dapatkan IE8 di sini!


___________________________________________________________________________
Dapatkan alamat Email baru Anda!
Dapatkan nama yang selalu Anda inginkan sebelum diambil orang lain!
http://mail.promotions.yahoo.com/newdomains/id/

[Non-text portions of this message have been removed]

------------------------------------

[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.com ]Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/

<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/join
(Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
mailto:dokter_umum-digest@yahoogroups.com
mailto:dokter_umum-fullfeatured@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
dokter_umum-unsubscribe@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/

[Dokter Umum] (tanya) sgpt level

dear all,
first of all,knlan dl ne..
g,maria,new comer...
berharap bs ty2& dptin info seputar kesehatan & penyakit.

dokt,mo ty ttg :
1.sgpt.
plz,kl pk istilah medis,dijlsin artinya ( maklum ga ngarti )
apa se itu?emang bnr kl org abis kena demam berdarah ,kadar sgpt-nya bs tinggi bgt??
coz,aku brsan kena db 2mgg lalu & kadar sgpt-nya msh sgt tgg.
di hsl lab mgg kmrn tertulis : sgpt H-212 u/l <31
kt dokt aku,normalnya dbwh 31 & py ku terlalu tgg gr2 db.dia jg blg bs bahaya kl ga trn2.
emang bnr yah?knp?

aku dihrskan ttp cek darah & kontrol ampe normal ( sbt ini uda ke-2x kontrol).

sbnrnya aku uda ty,tp dia jwbnya sgkt & penuh istilah medis.tp ga mudeng gr2 ga ngarti istilah2nya.

2. apa wajar kl bekas suntik ambil darah jd biru2 yg ga ilang2 jg stlh 2mgg??
kl yg ne,aku lon ty dokt-ku.

thx yah..
sori kl kepjgan email aku.

rgds,
maria


------------------------------------

[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.com ]Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/

<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/join
(Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
mailto:dokter_umum-digest@yahoogroups.com
mailto:dokter_umum-fullfeatured@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
dokter_umum-unsubscribe@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/

[Dokter Umum] tanya donk .....

Saya mau tanya udah hampir 2 minggu terakhir jari telunjuk kiri saya selalu kedutan ( bergerak tanpa disadari )

Disebabkan oleh karena apa ya dan bagaimana pengobatannya?

thanks

Andi



------------------------------------

[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.com ]Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/

<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/dokter_umum/join
(Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
mailto:dokter_umum-digest@yahoogroups.com
mailto:dokter_umum-fullfeatured@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
dokter_umum-unsubscribe@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/