Pak Suhadi Yth.
Melihat TB=167cm dan BB=90 kg , Anda termasuk Overweight.
Kemungkinan otot-oto tungkai Anda tidak mampu menopang Berat Badan anda.
Kemudian saya mau tanya apakah Anda ada makan obat anti kolesterol ?
?
Kalau ya, mungkin side efek dari obat tsb.
Sebaiknya Anda konsul ke Dokter terdekat.
Thanks
--- On Wed, 4/14/10, suhandi <abbott_sls@yahoo.
From: suhandi <abbott_sls@yahoo.
Subject: [Dokter Umum] Otot Kaki lemas
To: dokter_umum@
Date: Wednesday, April 14, 2010, 6:43 AM
Saya seorang pria usia 33 tinggi 167 cm berat 90 kg. Saya punya keluhan Otot kaki saya sering kali lemas terutama di paha bagian dalam, betis dan persendian bawah.Bahkan pernah beberapa kali saya jatuh saat kakiberdiri dengan menekuk lutut, karena otot di paha amat lemas tidak bisa menahan. Dan kalau naik dan turun tangga pun amat sakit disekitar paha bagian dalam dan luar. Demikian sakit yang saya alami mohon bantuannya. Terima kasih
[Non-text portions of this message have been removed]
Tidak ada komentar:
Posting Komentar