Google
 

06 September 2010

Re: [Dokter Umum] tanya soal prostat

 

Dear Ahsa,

Penyebab pembesaran prostat secara singkat dikarenakan usia (degeneratif), dan terapinya bila masih ringan dapat memakai obat penghambat, tapi bila sudah berat definitifnya adalah operasi terbuka atau bisa juga TURP (turp lebih mahal secara biaya).

Kalau yang dimaksud kanker prostat, penyebabnya bisa genetik/lingkungan. Terapinya operasi.

Salam,
Yossi Arioseno
Sent from my mobile device

-----Original Message-----
From: "ahsa" <ahmadsahidin@gmail.com>
Sender: dokter_umum@yahoogroups.com
Date: Mon, 06 Sep 2010 09:20:03
To: <dokter_umum@yahoogroups.com>
Reply-To: dokter_umum@yahoogroups.com
Subject: [Dokter Umum] tanya soal prostat

salam.

Saya punya Bapak yg kata dokter kena prostat.
Mohon penjelasan: penyebab dan terapi pengobatannya.

wasallam.

[Non-text portions of this message have been removed]

__._,_.___
Recent Activity:
[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.web.id ]
MARKETPLACE

Hobbies & Activities Zone: Find others who share your passions! Explore new interests.


Stay on top of your group activity without leaving the page you're on - Get the Yahoo! Toolbar now.


Get great advice about dogs and cats. Visit the Dog & Cat Answers Center.

.

__,_._,___

Tidak ada komentar: