Google
 

01 November 2010

[Dokter Umum] Sinusitis

 

Dear Doctors,

Minggu lalu anak saya didiagnosa menderita sinusitis dengan gejala sering
pusing, mata jadi kunang-kunang sebelah dan mual (kadang muntah) pada pagi hari,
bisa 3-4 kali dalam seminggu setiap pagi hari.

Pertanyaan saya adalah;
- Apa itu sinusitis? - secara medis -
- Apa penyebabnya?
- Bagaimana penyembuhannya?
- dan yang paling penting adalah - karena anak saya ada 2 - bagaimana cara
pencegahannya?

Demikian, semoga berkenan memberikan pencerahan mengenai hal ini.
Terima kasih,

Tony

[Non-text portions of this message have been removed]

__._,_.___
Recent Activity:
[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.web.id ]
.

__,_._,___

Tidak ada komentar: