Google
 

29 November 2010

Re: [Dokter Umum] Kesemutan di ujung jadi tangan

 

Dear Dokter,

Kaki dan tangan saya juga suka kesemutan apalagi kalau lama tidak ganti posisi
(duduk atau berbaring) ada teman bilang itu karena kolesterol tinggi, apa betul?
thanks dok..

Salam,

grace y.s.

________________________________
From: Aira <airapunya@yahoo.com>
To: dokter_umum@yahoogroups.com
Sent: Mon, November 29, 2010 4:02:52 PM
Subject: [Dokter Umum] Kesemutan di ujung jadi tangan

Dear dokter,

Hari Sabtu sore kemaren, ujung jari telunjuk kanan saya jadi terasa kebal dan
kesemutan setelah sebelumnya saat itu tangan saya gunakan untuk menggergaji
kayu. Saat ini pun masih terasa kesemutan dan kebal walaupun tidak separah hari
pertama.

Menurut situs yg saya kunjungi semua-tentang-kesemutan
Dari kesimpulan sementara saya kemungkinan mengalami Carpal Tunnel Syndrome
(CTS).
Yang jadi pertanyaan, bagaimana cara pengobatannya. Sementara ini saya hanya
memijit-mijit pergelangan tangan saya.

Terima kasih.

[Non-text portions of this message have been removed]

__._,_.___
Recent Activity:
[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.web.id ]
MARKETPLACE

Get great advice about dogs and cats. Visit the Dog & Cat Answers Center.


Be a homeroom hero! Help Yahoo! donate up to $350K to classrooms!


Stay on top of your group activity without leaving the page you're on - Get the Yahoo! Toolbar now.

.

__,_._,___

Tidak ada komentar: