Bisa! Saya sudah mengalaminya di kuku tangan maupun kaki. Tapi untuk awal2 biasanya kukunya rusak. Agak lama sih bila kukunya bisa bagus seperti sediakala.
Salam,
Catur HP
________________________________
Dari: Safirina Febryanti <safirinafebryanti@yahoo.com>
Kepada: dokter_umum@yahoogroups.com
Dikirim: Sabtu, 4 Juni 2011 13:40
Judul: [Dokter Umum] Kulu jempol yg lepas bisakah tumbuh lagi?
Selamat siang,
Saya perempuan umur 20 th, seminggu yg lalu ada sebuah insiden kecil, saat bermain tarik tambang kaki saya terseret dan mengenai kuku jempol kaki kanan saya, saat itu juga kukunya hampir lepas, dan kata dokter harus dilepas sekalian agar tdk infeksi. Walhasil sekarang jempol kaki kanan saya tdk memiliki kuku sama sekali.
Yg ingin saya tanyakan, bisakah kuku tersebut tumbuh lg seperti sedia kala? berapa lama waktunya? adakah obat khusus untuk mempercepat pertumbuhan kuku kaki saya? oh ya, skr ini jempol saya masih diperban, apakah jempol saya harus tetap diperban sampai tumbuh kuku? bolehkah terkena air??
Mohon info, thx
Regards
[Non-text portions of this message have been removed]
[Non-text portions of this message have been removed]
Tidak ada komentar:
Posting Komentar