Dear dok,
Mau konsultasi dong..
2 tahun yang lalu kaka saya jatuh dari kamar mandi , dan sempat pingsan.
setelah di bawa ke rs , di periksa dan 3hari kemudian hasil CT scan keluar dan dokter yang menangani kaka saya mengatakan,
bahwa ada pembekuan darah di kepala kaka saya. tepat nya di bagian belakang kepala.
pertanyaan saya';
1. apakah setiap pembekuan darah itu menyebabkan stroke?
2. pengobatan apa yang harus di lakukan kecuali operasi?
3. apa efek dari pembekuan darah itu?
yang saya baca di internet pembekuan darah itu adalah stroke,tapi kenyataan pada kaka saya tidak ada kelumpuhan sedikit pun. atau bagian tubuh yang sulit di gerakkan.
yang terjadi pada kaka saya hanya sering lupa,bingung,sering emosi,cemas,sering sakit kepala yang teramat sakit..
saya mohon penjelasan nya dan bantuan nya dok...
Terima kasih
salam,
KIKI
[Non-text portions of this message have been removed]
Tidak ada komentar:
Posting Komentar