Google
 

22 Desember 2014

[Dokter Umum] Re: efek obat pusing/radang

 

Saya bukan dokter, tapi kalau diberi obat selalu "cerewet" menanyakan merk, khasiat dan kegunaannya, serta kandungannya. Dokter yg baik pasti mau menjelaskan secara detail walaupun masih banyak pasien di ruang tunggu. Kemudian nama obat yg saya terima tsb saya "googling" utk cari 2nd info, apakah sesuai dgn keterangan dokter. Bila tidak/bertentangan, maka sy tidak akan minum obat tsb. Walau jarang terjadi, bisa saja dokternya betul menulis obat, tapi apotiknya yg salah membaca/memberikan obat.
Mengenai kulit wajah (pipi) menebal, hal itu dialami oleh ayah saya yg menurut dokter terkena "Moon Face", yaitu effek dari keracunan obat yang dikonsumsi dalam jangka panjang. Jadi, sebaiknya tidak diteruskan minum obat tersebut. Frekuensi radang tenggorokan yg relatif sering, mungkin karena allergi terhadap sesuatu, entah debu, es, udara dingin AC atau lain2 hal yg anda sendiri yg tahu. Sebaiknya dicari tahu dulu apa pencetus radang tenggorokan tsb, dan kemudian dihindari penyebabnya. Demikian sekilas berdasarkan pengalaman saja. Mohon maaf ke para dokter pengasuh rubrik ini karena saya lancang menjawab. Ini hanya sekedar sharing pengalaman saja. Salam....

__._,_.___

Posted by: barry_irawan_keren@yahoo.com
Reply via web post Reply to sender Reply to group Start a New Topic Messages in this topic (2)
[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.com ]

.

__,_._,___

Tidak ada komentar: