Apakah virus HIV ada siklus hidup di dalam jarum suntik? Jika kebetulan
disamping kita ada penderita HIV, kmudian dalam hitungan detik seekor nyamuk
berpindah menggigit kita setelah menggigit penderita HIV mungkinkah kita
tertular? Kemungkinan itu selalu ada. Sepertinya masalah ini masih diteliti
terus
Salam.
-----Original Message-----
From: imcw <blogdokter@gmail.com>
Sender: dokter_umum@yahoogroups.com
Date: Tue, 28 Sep 2010 14:28:44
To: <dokter_umum@yahoogroups.com>
Reply-To: dokter_umum@yahoogroups.com
Subject: Re: [Dokter Umum] Penularan penyakit
Sobat,
Nyamuk tidak bisa menularkan HIV seperti halnya penularan malaria atau
demam berdarah karena hiv tidak mempunyai siklus hidup di tubuh
nyamuk.
--
I Made Cock Wirawan
http://www.blogdokter.net
http://pengingratis.blogspot.com
Email James sebelumnya,
J> Seperti kita ketahui penyakit AIDS bisa tertular melalui media
J> darah. Saya mau tanya jika penderita AIDS digigit nyamuk dan nyamuk
J> itu menggigit orang lain apakah penyakit itu bisa tertular? Serta
J> jika ada nyamuk yang telah menghisap darah pangidap penyakit AIDS
J> kita pukul pakai tangan dan darahnya menempel ditangan/badan kita &
J> tidak segera dicuci/dibersihkan, apakah itu bisa menularkan juga?
Quotes : Baik untuk perut, jika Anda tertawa selama satu jam tanpa henti.
[Non-text portions of this message have been removed]
------------------------------------
[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.web.id ]Yahoo! Groups Links
Tidak ada komentar:
Posting Komentar