Google
 

09 Juli 2011

Re: [Dokter Umum] Anak 3 thn 10 bulan muntah2 seharian sudah 10x

 

Saran saya sih kasih oralit atau minum air putih dalam jumlah yg banyak ya. Sambil dilihat dan diobservasi saja behavior anaknya. Apakah lemes tiduran terus dan ga bisa main sama sekali? Atau masih bs aktif seperti biasa. Biasanya kalau dehidrasi, bibir jadi kering trus mata cekung dll. Kalau memang dehidrasi sudah smp tahap tsb, sebaiknya dibawa ke RS.

Jika tidak, makan dikasih sedikit².
Jangan sekali makan banyak. Boleh kok dikasih makan ice cream. Atau tanyakan makanan kesukaannya apa, kasih aza.

Semoga membantu dan semoga anaknya cepet sembuh ya.


Powered by Telkomsel BlackBerry®

-----Original Message-----
From: anna_lumy@yahoo.com
Sender: dokter_umum@yahoogroups.com
Date: Fri, 8 Jul 2011 12:14:22
To: dokter_umum<dokter_umum@yahoogroups.com>
Reply-To: dokter_umum@yahoogroups.com
Subject: [Dokter Umum] Anak 3 thn 10 bulan muntah2 seharian sudah 10x

Dear dokter,

Saya punya anak 3 thn 10 bulan perempuan, hari ini anak saya dari pagi hingga sore muntah2 sudah lebih dr 10x, anak saya mau makan tapi tidak lama kemudian muntah tapi kalo minum susu tidak apa apa, sekarang anak saya lemas dan sudah sering saya beri air putih, saya minta saran bagaimana cara menanganinya ya, saat ini anak saya badannya tidak panas cm lemas tp masih bisa senyum, tadi pagi anak saya minum bear brand apakah ada pengaruhnya dok karena dari kecil anak saya alergi lactosa..
Sekarang saya coba beri anak saya obat guanistrep.
Terimakasih atas perhatiannya.
Regards
Bunda key
Powered by Telkomsel BlackBerry®

------------------------------------

[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.web.id ]Yahoo! Groups Links

__._,_.___
Recent Activity:
[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.web.id ]
.

__,_._,___

Tidak ada komentar: