saya agak bingung dengan penjelasan punggung kanan lebih besar dari yang kiri..maksudnya ada benjolan apa punggung terlihat bengkok?
coba bapak ke dokter ortophedi atau bedah tulang untuk mengetahui lebih lanjut..
atau ke dokter syaraf untuk memperkirakan penyebab kelainannya.
--- In dokter_umum@yahoogroups.com, "dadang a" <dadang_alfinus@...> wrote:
>
> Dok
> adik saya umur 15 tahun, kurang lebih 2 tahun lalu ia diserempet motor
sekarang terlihat dipunggung kanannya lebih besar dari punggung kirinya, baru kurang lebih 2 bulan ketika disekolah tiba2 tangan kanannya keram, hingga kini tangan kanan nya susah / berat untuk digerakan, dan lidah nya kayak bengkok seperti kertas yang dikerumuk. begitu ia di ct scan dan scan MRI ga ada kejanggalan dari diagnosa MRI dan CT scannya
> pertanyaan saya :
> 1. apakah ada sangkut paut nya dengan kejadian adik saya waktu diserempet motor.??
> 2. sampai saat ini saya tidak tau mau periksa kemana, adik saya sakit apa ya dok
?? untuk kesembuhannya gimana dok
.
> mohon penjelasannya ke email saya
.
> trims dok
>
Tidak ada komentar:
Posting Komentar