Google
 

26 Mei 2011

Re: [Dokter Umum] Nyeri lutut

 

Apa Ibu Anda sudah dibawa ke dokter? Wanita yang sudah menopause ataupun usia lanjut dengan keluhan nyeri lutut seperti ini, sangat dikaitkan dengan kelainan tulang keropos atau osteoporosis.

Sebaiknya dibawa ke dokter untuk pemeriksaan lebih lanjut.

Mengenai makanan atau minuman, ada baiknya Ibu Anda mengkonsumsi susu tinggi kalsium.

-----Original Message-----
From: "Agustina, Santa" <Agustina.Santa@Mattel.com>
Sender: dokter_umum@yahoogroups.com
Date: Wed, 25 May 2011 17:37:27
To: <dokter_umum@yahoogroups.com>
Reply-To: dokter_umum@yahoogroups.com
Subject: [Dokter Umum] Nyeri lutut

Dear all....
Mohon pencerahannya untuk nyeri lutut........kasusnya pada ibu saya
(65thn),
untuk berjalan lututnya terasa nyeri...... adakah makanan atau obat
tambahan yang harus dikonsumsi.........



TQ
Santa A

[Non-text portions of this message have been removed]

[Non-text portions of this message have been removed]

__._,_.___
Recent Activity:
[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.web.id ]
.

__,_._,___

Tidak ada komentar: