Google
 

12 Juni 2013

Re: [Dokter Umum] Beginilah Cara Rokok Merusak Jantung Anda.

 

Kesalahannya mungkin ada pada kita semua, yang paham dan yang juga
enggan. Saya rasa semua orang sadar bahwa merokok tidak baik untuk
kesehatan. Tapi tetap saja turut di dalamnya.

Saya pernah mengadakan penyuluhan tentang merokok di salah satu SMP di
lingkungan kerja saya. Dan beberapa mengaku terang-terangan memang sudah
merokok sebagai kebiasaan, bukan lagi coba-coba. Di sini merokok sudah
mendarah daging di masyarakat. Mau melepas akarnya, ya tidak akan mudah.

Jadi ladang iklan rokok, itu juga kita jumpai di mana-mana, iklan rokok
betebaran. Sinetron dan tontonan yang dikomsumsi generasi muda juga
tidak lepas dari bumbu yang mengepul baik dari cerutu berkelas hingga
rokok picisan. Sehingga, sumber informasi kita sudah tercemari oleh rokok.

Pada 12/06/2013 20:08, Dr.(Naturopathy) Ir. Donny Hosea MBA. PhD menulis:
> Jadi apa yg salah di negri Ini? kok mudah benar dibodohi n mau lagi?

--
Sincerely yours,

Cahya Legawa
@haridiva

Send via Thunderbird on Windows 8

__._,_.___
Reply via web post Reply to sender Reply to group Start a New Topic Messages in this topic (6)
Recent Activity:
[ Forum Kesehatan : http://www.medisiana.com ]
.

__,_._,___

Tidak ada komentar: